12 years later
"Cucu nenek sudah bangun ternyata, udah siap berangkat ke sekolah" pria manis itu sekarang sudah remaja. Dia mengangguk kepalanya sambil tersenyum melahap sarapan pagi.
"Nek ocan sudah kenyang, saatnya ocan pergi sekolah" pamitnya.
"Sebentar sayang, nenek mau rapiin pakaianmu. Okeh sudah hm ternyata cucu nenek makin tampan dan manis aja hahaha"
"Nenek jangan menggoda ocan" wajah cucunya sudah merah tersipu malu.
"Yasudah nenek panggil dulu pak supir biar kamu dijaga nanti saat di sekolah" ia mengangguk patuh.
......
Sampai digerbang sekolah. Hong Jochan atau biasa dipanggil jochan langsung diarahkan sama supirnya dan juga wali kelas yang selalu membantunya selama berada disini, itu sudah seperti kebiasaan mereka sekarang, membantu jochan.
Joochan kan buta kenapa ga home schooling aja? Hm joochan sendiri yang minta. Dirinya ingin memiliki teman dan merasakan apa yang orang lain rasakan gimana suasana saat bersekolah, biarpun tidak seperti kenyataannya.
Cara joochan belajar? Joochan pakai Braille letters, itu buku khusus untuk orang yang buta. Saat bagian penjelasan dia akan mendengar.
Bagaimana kalau ada soal atau ujian? Tidak menulis, tapi dia akan menjawab langsung pertanyaan dari gurunya. Tenang setiap ada kekurangan pasti ada kelebihannya bukan, syukurnya joochan selalu memenuhi semuanya.
Back to the story....
Joochan duduk dibagian depan berhadapan dengan meja guru. Dikelas dia memiliki 2 sahabat.
KAMU SEDANG MEMBACA
THAT IS LOVE [DONGCHAN]
Short StoryIni tentang jochan pria tunanetra yang hidupnya bergantung pada orang terdekatnya. "DASAR BUTA LO TU NYUSAHIN TAU NGGA!" Dan juga seseorang yang tidak terima keberadaannya. Apakah dia akan terus menganggu hidup jochan? √Book mengandung unsur BXB awa...