~AUTHOR
Yah lagi lagi pertanyaan itu terulang, kali ini bagaimana cara Fiki utk mengalihkan nya?
"Emm kalau itu.."
Baru saja Fiki ingin melanjutkan perkataannya, tiba tiba bel yang tergantung di atas pintu cafe nya berbunyi menandakan ada irang yang masuk
Saat pintu terbuka ada dua orang pria yang tak lain mereka adalah....
"Fenly" ucap Gilang
"Eh lang? Lo di sini juga?"
"Iyah mau jumpa sama Fiki"
"Ada apa Fen? Tumben ke sini?" Ucap Fiki yabg skr sudah beranjak dari tempat duduknya
"Emmm i-ini gw mau kasih un-undangan pernikahan gw Fik" ucap Fenly dengan ragu
Deg...
Seketika Fiki membeku, dapat di pastikan jantung nya saat ini bekerja dengan cepat
"Fik"
"Ah iyah?"
"Oh Iyah Iyah, makasih yah udh bawa undangan nya" ucap Fiki seraya mengambil undangan dari tangan Fajri
"O-oke"
"Heh kalian duduk lah, masa berdiri ajah sih" ucap Farhan
Mendengar perkataan Farhan, Fajri langsung menarik tangan Fenly ke arah meja nya Farhan, meninggalkan Fiki yang mematung dan melihat undangan pernikahan Fenly dan Fajri dengan dalam, tak bisa di pungkiri dirinya masih sesayang itu pada Fenly,
"Emm gw bantuin yang di dapur dulu yah" ucap Fiki
"Lah lo kan yg punya Fik, ngapain lo bantuin?" Ucap Farhan
" yah hrs di bantuin lah bang, udh yah kalau gitu Fiki ke dapur dulu yah, bentar ajah kok"
"Oke" ucap Farhan
"Mommy mommy, ihan mau ama om enly" ucap Gihan sambil merentangkan tangan nya ke arah Fenly
"Eh Gihan mau sama om enly yah? Sini sini om enly gendong"
"Aduh lucunya, anak siapa sih Gihan?" Lanjut Fenly
"Anak nya mommy and daddy lah" ucap Gihan yang membuat lainnya tertawa
Sementara itu di dapur Fiki masuk ke kamar mandi dan mengunci pintu kamar mandi. Ia duduk di WC yang berada di kamar mandi tersebut, tanpa sadar air mata nya menetes, ia mengepalkan tangannya dan
"Arrghhhh, kenapa sih Fenly nikah ama Fajri!" Ucap Fiki sambil menghantukan kepalanya ke dinding
Tiba Tiba terdengar suara pintu terdengar, pintu utama dari kamar mandi itu terbuka menampilkan seorang pria berkulit susu
Fiki sedikit mengintip siapa yang masuk, dia pun terkejut ternyata yang masuk adalah Fenly
Fiki pun keluar dari kamar mandi kecil dan berjalan ke pintu utama, dia pun langsung mengunci pintu kamar mandi itu
Namun Fenly msh sibuk membasuh wajah nya, hingga pada akhirnya Fiki memeluk Fenly dari belakang
Fenly menatap ke cermin dan menampilkan wajah Fiki, spontan Fenly berteriak
"Fiki!'
"Gw kangen banget sama lo Fen" ucap Fiki sambil meletakkan kepalanya di leher Fenly
Fenly yang merasa perlakuan Fiki keterlaluan, ia pun mendorong tubuh Fiki menjauh dari dirinya
"Jaga sikap lo Fik, kita skr udh suadara lo ga seharusnya buat kaya gitu ke gw"
"Tapi Fen gw msh cinta sama Lo"
KAMU SEDANG MEMBACA
LOVE STORY|| UN1TY (End)
Random⚠️baca dekskripsi dulu y Menceritakan tentang kisah 8 orang pemuda yang saling mencintai, mereka mempunyai kisah cinta yang berbeda-beda Ada Ricky yang bisa jatuh cinta pada mahasiswa yg bekerja paruh waktu di kafe saudara tiri nya Ada zweitson yang...