Coretan 27

8 1 0
                                    

Kau senang dalam gelap
Menikmati malam yang pengap
Kau berkawan dengan malam yang hening
Tidak, kah kau merasa genting?

Apakah kau tidak pernah bertanya pada sepi
Siapakah yang di tunggunya
Mungkin, kah diri mu yang di tunggunya
Atau hanya kamu yang tersadar oleh sunyi

Sang sunyi dan sepi berjumpa
Mereka begitu intim
Berpeluk pada dinginnya malam yang sama
Tidak bosankah selalu terpenjara pada malam yang kosong

Sunyi tanpa berbisik
Tanpa tersisip merasa asik
Mengandung tanya pada sang sepi
Malam menjadi saksi pertemuan kosong sang sepi dan sunyi
Saling berbisik dalam keheningan sunyi

Berakhir Titik Tempat cerita menjadi hidup. Temukan sekarang