Tap tap tap
Deru bunyi langkah salah satu dosen sekaligus dekan di fakultas psikologi.Banyak sekali orang yang menyapa tetapi ia hanya menganggapnya sebagai angin lalu saja.
Brukk
Dosen itu tidak sengaja menabrak salah satu mahasiswinya. Mahasiswi itu mengusap keningnya,"Ngapain bapak nabrak saya."protes mahasiswi bernama Adel itu.
Ares menatap tak terima, "Bukan saya yang nabrak, kamu yang nabrak."bantah Ares selaku dosen yang tak sengaja tertabrak oleh Adel.
"Udah pokoknya bapak yang salah."elaknya, cewek selalu benar bukan.
"Tolongin."ucap Adel sembari mengulurkan tangannya agar di tarik oleh Ares.
Ares membantu Adel berdiri dengan perasaan dongkol, "Tumben kamu baca buku."cibirnya, biasanya kerjaaannya main game.
Adel mengerenyit heran, "Bapak bilang membaca itu jembatan Sura-Madu."ungkapnya.
"Jembatan ilmu Adel."ralat Ares.
Adel mengangguk, "Iya itu maksudnya, jadi maka nya saya baca buku."
"Adel kamu kuliah jurusan apa?."tanya Ares.
Adel menjawab, "Psikologi."jawabnya dengan wajah tak bersalah.
"Terus, ngapain kamu baca buku statistika?."tanya Ares heran.
"Yang penting buku pak, saya juga nggak punya buku psikologi."tutur Adel.
Ares mangut-mangut, "Nanti saya beliin, kamu mau ikut nggak."ajaknya.
"Nggak mau mager, bapak aja."tolak Adel.
"Kalau gitu saya beli sendiri aja."final Ares. Lalu, ia menarik tangan Adel menuju ke kelas, Adel mengernyit heran, "Ngapain bapak ngajak saya ke sini?."tanya Adel heran.
"Kan kelas kamu disini."jawab Ares.
Adel menggeram kesal, "INI FAKULTAS HUKUM BAPAK."pekiknya tepat di telinga kanan Ares.
🎀🎁🎀
Sebelum itu nih, ada pesan dari Doyoung.
***
Hai hai ketemu lagi sama Nana. Di sini udah sabar belum ketemu sama Ares dan Adel dengan alur yang jauh berbeda dari sebelumnya? Tentu dengan alur yang lebih lucu yang bikin kalian tertawa dengan kelakuan mereka berdua yang absurd parah.
Adios Bekjer
TBC.
KAMU SEDANG MEMBACA
Dear Mr. Lecturer
RomanceJudul Awal : Dosen Kesayangan Prof. Dr. Muhammad Aresska Dasmon Dhirendra, M.Psi merupakan dosen disalah satu universitas yang terkenal di ibukota. Sifatnya yang otoriter dan tegas membuat para kaum Hawa sangat mengidolakannya ditambah lagi dengan w...