Hai selamat datang dalam cerita kedua karyaku dalam series 'Be' ini. Kali ini aku menulis sebuah genre lain, yaitu mafia.Sebelum kalian membawa prolog dan bab selanjutnya. Aku cuman mau memberikan informasi bagi yang belum tahu.
Maaf kalau informasi yang aku berikan salah.
Mungkin kalian juga membaca cerita mafia di tempat lain. Dan itu mungkin beberapa dari kalian sudah ada yang tahu. Kalau belum tahu. Aku mau kasih penggambaran atau penjelasan sedikit.
Don: Ketua mafia, pemimpin, atau bos. Yang memiliki otoritas penuh akan klan mafianya. Memiliki tanggungjawab paling besar. Jika negara, maka Don setara dengan presiden.
Doña: Istri dari ketua mafia. Artinya sama seperti Nyonya atau Mrs.
Underboss: Orang ke-2. Yang memiliki jabatan tertinggi selain ketua atau Don. Semacam dalam sebuah negara, posisi Underboss sama seperti wakil presiden.
Consigliere: penasihat. Teman dekat, orang kepercayaan, bahkan tangan kanan dari keluarga mafia. Bisanya dalam organisasi posisi Consigliere cukup tinggi dan bukan orang sembarangan.
Capo: Caporegime. Orang yang ditunjuk sebagai ketua untuk dibagian wilayah tertentu atau kelompok. Versi mudahnya, jika diibaratkan sebuah negara. Capo itu sekelas gubernur.
Soldiers: para tentara, pasukan, atau anggota dari klan mafia itu sendiri. Biasanya terdapat banyak sekali assassin, Hitman, bahkan lebih dari itu. Mereka akan melakukan sumpah setia sebelum bergabung. Dan tidak akan bisa keluar dari klan, karena klan mereka sama seperti keluarga mereka sendiri.
Itu aja yang bisa aku sampaikan. Mohon maaf kalau ada yang salah saat aku menjelaskan. Kalian bisa koreksi dikolom komentar. Terima kasih 🖤
Dan selamat datang di series
BE MINE
KAMU SEDANG MEMBACA
Be Mine
Fanfiction[WARNING‼️] Cerita ini mengandung kata-kata kasar, adegan berbahaya, sadis, dan tindakan yang brutal. . . . Semua orang tahu siapa dia. Sosok manusia yang namanya dikenal sebagai pembunuh berdarah dingin, tak kenal belas kasih, tak kenal ampun. Ji...