Di markas bawah tanah.
Empat mobil sport dan motor sport sudah memasuki di parkiran bawah tanah dan tentu saja di ikutin oleh para Gangster yang sempat terkejut, Kenapa bisa bertemu secara bersamaan pikir para Gangster sementara para mafia hanya bisa terkekeh geli.
Mereka sudah sampai, segera mereka turun dari kendaraan masing-masing. Wajah para Gangster masih terkejut dan kebingungan, lalu salah satu orang yang bertanya dari para Gangster.
"Sebenarnya ada apa ini ?" tanya Dani dengan nada penasarannya.
Sedangkan para mafia berdiri didepan mereka, sang ketua mafia tersenyum miring, mereka pasti penasaran batin Dino.
"Selamat datang di Black Dragon" ucap Dino memberikan sambutan dengan merentangkan kedua tangannya kepada gangster killer, tak lupa ia tersenyum kotak.
Yang merasa disambut langsung melotot terkejut, mereka menatap kebingungan satu sama lain, Zehan mendengar itu berjalan mendekati dia dan berhenti didepan Dino.
"Siapa kamu sebenarnya Dino ?" tanya Zehan menatap tajam.
Dino dengan tersenyum kotaknya langsung menjawab, dia berkata...
"Aku adalah ketua mafia terkejam didunia dan akulah pemilik black dragon" tekan Dino.
Zehan mendengar itu langsung terdiam. sementara Dani, Geo, dan Gessy mendengar ucapan dari Dino sang ketua mafia. Dani mengingat sesuatu di tengah jalan bersama kekasihnya tadi dan oh ternyata Dani baru ingat bahwa ia harus mencari jawaban siapa ketua mafia dari kekasihnya dan pada akhirnya dia sudah tahu menemukan jawaban dari kekasihnya, Segera Dani menghampiri Dino kemudian dia bertanya.
"Kamu itu ketua mafia dari kekasihku ?" tanya Dani dan dibalas anggukin saja sembari berkacak pinggang namun Dino melotot mendongak menatap Dani, yang lainnya pun juga terkejut mendengar ucapan dari Dani kecuali Erick menyilangkan kedua tangannya sambil tersenyum kecil. apa tadi, dia bilang kekasih dia pikir Dino.
"Kakak punya kekasih, sejak kapan ?" tanya Dino penasaran.
"Sejak kami pacaran diam-diam tanpa sepengetahuan kalian" bukan Dani yang menjawab tetapi Erick lah yang menjawab pertanyaan dari Dino. sontak mereka menoleh ke arah Erick masih tersenyum tanpa dosa, terlebih lagi sang ketua mafia menatap tajam ingin butuh penjelasan dari Erick biar semua orang yang ada disini jadi tahu. Sedangkan sang ketua Gangster juga menatap tajam ke arah kakak tertuanya alias Dani.
"Maafkan aku dan Dani ketua dan untuk semuanya, aku dan dia berpacaran sejak kelas 10 sampai sekarang tanpa sepengetahuan kalian. Aku tidak mau antara mafia dan gangster terjadi permusuhan" jelas Erick.
Dino mendengar itu anggukin saja lalu tersenyum kotak.
"Tidak apa-apa kak, aku sudah maafin kakak. Semoga hubungan kalian lancar terus" ucap Dino mendoakan mereka yang memiliki hubungan antara Erick dan Dani.
Kemudian Dino membawa mereka masuk ke markas, saat mereka hendak masuk namun mereka terhenti mendengar suara kucing dari arah mobil Dovan, sang ketua mafia menatap tajam ke arah kakaknya bermuka tupai.
"Kakak bawa kucing ?" tanya Dino.
meow meow meow
Suara itu makin terdengar jelas seakan-akan dovan lah yang membawa kucing ke markas ini.
"Eum maaf kak Dino, sa-saya yang bawa kucing ke si-sini" gugup Gessy.
Gessy lari ke mobil Dovan, buka bagasi lalu keluarkan anak kucing dari kandang kemudian tutup bagasi. Lari menghampiri mereka sambil menggendong anak kucing yang lucu membuat mereka terpana melihat anak kucing itu.
KAMU SEDANG MEMBACA
MAFIA X GANGSTER [TaeKook lokal] Hiatus
AksiyonAldino adalah seorang bos mafia terkejam di dunia dan Zehan adalah seorang bos gangster terkenal di Amerika serikat. Aldino bertemu seorang pria bermuka cantik di sekolah SMA, akankan Aldino jatuh cinta dengan pria bermuka cantik ? Cast : -TaeKook...