Assalamu'alaikum..
Jangan lupa jawab salam! 😊─── ・ 。゚☆: *.☽ .* :☆゚. ───
****
Malam ini sungguh malam yang buruk bagi Gus Azran, ia disuruh membeli pembalut? Sungguh tidak pernah ada yang menyuruhnya melakukan itu, bahkan Ummi nya sekalipun tidak pernah menyuruhnya membeli hal itu, ia sungguh sangat malu
"Ya Allah, malu banget ya Allah" gumam Gus Azran, ia berjalan memasuki Alfamart, matanya terus memandangi banyak nya pembalut yang ada disana
"Hallo mas, nyari pembalut ya?" Tanya seorang laki-laki
"Eh, iya" jawab Gus Azran menahan malu nya
"Cari yang gimana mas?"
"Em, em, em, e–"
"Mas, nyari yang gimana?"
"Em, katanya yang ada sayapnya,tapi saya nggak tau yang mana" Ujar Gus Azran polos, sedangkan laki-laki itu hanya menahan tawanya
"Oh, yang ada sayapnya ya mas? Nah yang ini" ucap laki-laki itu sambil menunjukkan pembalut itu "oh, itu ya?" gumam Gus Azran yang masih bisa didengar laki-laki itu, namun laki-laki itu hanya menggeleng-gelengkan kepalanya
Gus Azran langsung pergi ke kasir untuk membayar nya "cuma 1 mas?" tanya mbak-mbak kasir itu
"Em, saya ambil 20 mbak" Jawab Gus Azran, lalu mbak-mbak kasir itu langsung mengambilkan beberapa pembalut lagi
"Ini aja mas? Atau masih ada yang lain?" tanya mbak kasir itu lagi "Em, kayak nya tetangganya deh mbak" Ujar Gus Azran agak bingung
"Tetangga?" kasir itu juga ikut bingung "iya tetangganya itu" ucap Gus Azran sambil menujuk ke arah pembalut
"Oh Kiranti ya mas?" tanya mbak kasir itu lalu terkekeh "Em, iya" Jawab Gus Azran sungguh ia sangat malu
"Mau beli berapa mas?" tanya mbak kasir itu lagi "30 aja mbak" jawab Gus Azran diangguki sang kasir
"Ini mas, totalnya 370 ribu" Ucap mbak kasir memberikan belanjaan Gus Azran
"Ini mbak, kembalian nya ambil aja" Ujar Gus Azran memberikan tiga lembar uang merah, lalu ia langsung pergi dari sana dengan tergesa-gesa, dan langsung memasuki mobilnya
'Ya Allah Hamba malu ya Allah, lapangkanlah hati hamba, untuk menghadapi istri hamba' gumam Gus Azran
****
Setelah sampai dirumah Gus Azran manaruh pembalut itu disamping Khalisa yang sedang menonton TV
"Makasih" ucap Khalisa tersenyum, tapi Gus Azran tidak menghiraukan nya, Gus Azran langsung menaiki tangga menuju kamar
"Ck, sok cool. What? Sebanyak ini?" kaget Khalisa yang baru melihat stok pembalut nya, lalu ia mematikan TV dan langsung ke kamar nya
Cklek
Khalisa memasuki kamar "Kok belinya banyak banget?" tanya Khalisa
KAMU SEDANG MEMBACA
𝐆𝐮𝐬 𝐀𝐳𝐫𝐚𝐧 𝐌𝐲 𝐇𝐮𝐬𝐛𝐚𝐧𝐝 (𝓞𝓷 𝓖𝓸𝓲𝓷𝓰)
Ficción General𝑭𝑶𝑳𝑳𝑶𝑾 𝑫𝑼𝑳𝑼 𝑺𝑬𝑩𝑬𝑳𝑼𝑴 𝑩𝑨𝑪𝑨!!!!. DILARANG KERAS PLAGIAT!! Baper? Aku nggak tanggung jawab! 'Maaf kalau ada typo!' **** Bagaimana jadinya jika orang yang bahkan tidak kamu kenal dijodohkan dengan mu? Apalagi di umurmu yang masih re...