Mobil yang dikendarai Tasya sudah sampai di sekolah, dan mereka segera masuk karena waktu sudah hampir menunjukkan pukul 07.00 WIB.
Mereka menjalani jam pelajaran mereka seperti biasa. Saat bel berbunyi dan menunjukkan waktu istirahat, satu persatu mereka menuju kantin tak terkecuali Mario and the gang. Ia pergi ke kantin namun menunggu Gisel terlebih dahulu. Setelah Gisel keluar juga dari kelasnya, mereka pun berjalan santai menuju kantin.
Di kantin ramai saat itu, tiba-tiba Mario mendatangi Aidan dan Reyga untuk menyuruh mereka berteriak kata-kata yang telah ia ucapkan. Saat itu juga, suara lantang mereka berdua mengucapkan kata "WOY! KALIAN DENGER INI! MARIO, ANAK KELAS XII BAKAL TRAKTIR ALIAS BAYARIN SEMUA YANG KALIAN BELI. HARI INI JUGA, KALIAN BEBAS BELI APA AJA DI KANTIN TANPA MIKIRIN DUIT KELEN KELUAR. HARI INI JUGA, BURUAN KE KANTIN JANGAN SAMPAI KEHABISAN!" ucap mereka seperti sedang promosi. Siswa/i yang mendengarnya pun segera membeli yang mereka ingin makan saat itu juga. Mario pun hanya tersenyum tipis di tempat yang telah ia siapkan untuk geng nya."Wahh, beneran kak? Ih aku mau dongg, ahahaa" canda Gisel yang berada disamping Mario
"Beli apa?" tanya Mario menangkup pipi yang sedikit chubby milik Gisel
"Emm, apa ya?" Gisel bertanya-tanya pada dirinya sendiri
"Rey, ambil satu-satu semua yang sisa di etalase" ucap Mario sebelum mendengar jawaban Gisel.
"Ih, ka. Aku belum bilang" ucap Gisel sambil menunjukkan wajah kesalnya dan melipat tangannya didepan dada
"Ihh, lucu deh" ucap Mario sambil mencolek hidung Gisel
"Huhh, Ya Tuhan berilah hambamu kekuatan untuk menghadapi pacar hamba yang memiliki dua kepribadian ini. Amin" ucap Gisel sambil mengarahkan tangannya ke atas
"Inget agama" ucap Mario singkat sambil menodongkan apa yang di ambil Reyga di etalase
"Ekhm, ada yang bagi-bagi karena habis pacaran nih" ucap Tasya yang tiba-tiba duduk di samping Gisel
"Hmm, ga tau tuh" ucap Gisel yang fokus memakan makanannya
"Ish, kok bisa sih ka Jo jadi temenan sama mereka!" ucap seseorang dari meja yang sedikit jauh dengan meja awesome
"Tau tuh, katanya mau kerjasama sama kita" jawab salah satu temannya
"Pe, lu pada, liat mereka?" tanya Aidan
"Siapa? Oh, mereka?" tanya Tasya balik setelah mendapat jawaban jari telunjuk Aidan
"Eh, mereka liatin kita" ucap orang itu sambil buang muka dan pergi
"Lo kenal?" tanya Aidan
"Dekel yang deket ama gw, kenal lah" jawab Tasya
"Oh, yaudah sih. Gapapa sebenernya" balas Aidan menyeruput minumannya lagi
"Aidann" ucap Electra mengangetkan sambil menepuk pundak Aidan dengan kedua tangannya
"Eh, ayam benyek" ucap Aidan kagetMereka pun tertawa dan dilanjutkan ngobrol-ngobrol. Setelah bel masuk berbunyi, mereka segera berpisah dan menuju kelas masing-masing.
Skip saat bel pulang, mereka segera bertemu di parkiran dan berbincang sedikit. Di parkiran mereka kekurangan Tasya di sana. Mereka tetap santai karena siapa tau dia ada piket.
Namun ternyata, Tasya baru saja keluar dari kelasnya karena tadi dipanggil guru menjelaskan sesuatu. Di luar, ia disapa oleh adik kelasnya yang katanya dekat dengannya "Halo kaka. Gimana? Lupa sama janjinya ya?" tanya salah satu anak mendekati Tasya sambil melipat tangannya di depan dada dengan wajah meremehkan"Em, buat sekarang gw sibuk. Jangan ganggu gw dlu, kalian mending pulang deh." ucap Tasya dengan gerak-gerik terburu-buru
"Mau kemana sih, kayanya buru-buru amat" ucap anak itu
"Berisik, minggir." ucap Tasya dengan gerak-gerik mafia yang masih tersimpan pada dirinya
"Oke deh kalo emang lupa, liat aja nanti" ucap anak itu menaikkan nada di akhir kataTasya pun berjalan dari lorong sekolah menuju parkiran. Di sana, anak awesome yang lain sudah menunggu.
Setelah itu mereka pulang ke rumah masing-masing dan melakukan aktifitas mereka dirumah seperti biasa.~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~
Malam itu, Gisel tidak tau harus melakukan kegiatan apa karena ia sudah selesai mengerjakan pr nya. "pengen chat ka io tapi maless" gumam Gisel yang melihat-lihat handphone nya sekilas
"Oiyyyy, eyoo washupp broo.." ucap Electra dan Afshen yang membuat handphone Gisel terjatuh di wajahnya
"Ihh, woyh. Kaget tau, mana sakit lagi" balas Gisel mengusap-usap hidungnya yang terkena handphone nya
"Wkwk, lagi mikirin apa cihh qq?" tanya Afshen
"Mikir utang. Pake nanya lagi" jawab Gisel bangun dari tempat tidurnya
"Ihh, galak amat pacarnya teh rioo" ledek Electra
"Diem deh kelen, brisik tau gaa.." balas Gisel
"Enggaa, wlee" ledek Electra sekali lagi lagi tertawa dengan Afshen
![](https://img.wattpad.com/cover/352118780-288-k503651.jpg)
KAMU SEDANG MEMBACA
𝗔𝗪𝗘𝗦𝗢𝗠𝗘 [HIATUS & SEDANG DALAM TAHAP REVISI]
Sonstiges"Heh! Berisik tau ga motor lo! Minggir kek, yang bener juga parkirnya!" - Gisel "Siapa lo kok ngatur? Lo ga tau kita?" - Mario "Ngga, emang siapa lo?" - Gisel "Kita anak motor paling spooky and scared di sekolah ini! Parah banget lo ga tau!" - Gise...