ulang tahun? ( Bab 8 )

9 4 0
                                    

Maaf kalau ada typo bertebaran

Happy reading 💐 ✨ 🌻

Suara kicauan burung yang menjadi teman bangun tidurku. Semalam aku tertidur lebih awal karena untuk acara hari ini yaitu hari ulang tahun dia. Aku sudah menyiapkan semua, hari ini aku sangat begitu semangat. Bagaimana tidak, hari ini hari spesyal untuk orang yang paling spesyal di hidup aku. Aku bangun pas diwaktu subuh, segera mengambil air wudhu dan langsung melaksanakan sholat. Segera menghampiri mama yang tengah sibuk di dapur untuk membuat menu makan pagi ini.

Tidak lupa aku memberi makan ersen, karena dia makan sangat banyak hampir 3 sampai 4 jam sekali dia makan. Kucing aku suka sekali berbagai makanan. Mulai dari ayam pastinya suka, ikan, roti pun suka. Kalau kucing orang lain mengejar kucing betina dan tikus, tapi berbeda dengan ersen dia hanya mengejar betina.

Tiba tiba mama memanggilku, aku yang sedang bermain dengan ersen sedikit tersontak, merasa nama aku dipanggil oleh mama, aku pun mulai menghampirinya.

"Mimiii." Suara teriak an mama dari arah dapur

"Kenapa maa." Sambil menghampirinya

"Bantuin mama masak dulu ersen nya nanti lagi, itu bantu potong sayur kangkung, setelah itu rebus paha ayam nya, dimasak paha semur."

"Banyak banget maa, okey Mimi bisa selesai in semuanya."

Setelah mama menyuruhku untuk menyelesaikan semuanya. Aku segera memulainya, aku menyiapkan alat dan bahan nya, mengeluarkan telenan dan juga pisau, kemudian memotong sayur kangkung perlahan demi perlahan. Setelah selesai aku mulai mencuci paha ayam sekaligus dengan kangkung yang sudah aku potong, tidak lupa dengan bumbunya. Saat aku sedang memasak aku selalu membayangkan diriku itu seperti chef.

POV on: Mimi jadi chef😁

Resep tumis kangkung dan paha semur ala chef Mimi

Resep tumis kangkung ↓↓↓

Pertama, potong 6 siung bawang merah dan 4 siung bawang putih dan 5 cabai bawang besar, bisa juga dengan "sauri saus tiram" ( Sesuai sayur yang dimasak yah seberapa banyak ).

Kedua, siapkan wajan dan panaskan minyak, tuangkan sedikit minyak kedalam wajan, tunggu hingga panas dan langsung masukkan semua bumbunya, dan tambahkan bumbu penyedap lain nya

Ketiga, setelah bumbunya sedikit layu dan bau wangi, masukkan sayur kangkung sedikit demi sedikit, kemudian diaduk hingga merata. Setelah semua bumbu meresap segera angkat dan pindahkan kedalam wadah

Resep paha ayam semur ↓↓↓

Pertama, cuci paha ayam hingga bersih, kemudian rebus paha ayam terlebih dahulu hingga sedikit lunak. Jika sudah lunak angkat lalu tiriskan

Kedua, menyiapkan wajan baru, panaskan minyak dan tuang semua bumbu ke dalam minyak panas, setelah bau harum, masuk kan sedikit air dan masukan sedikit bumbu pelengkap lain nya, seperti gula Jawa merah, micin, garam. Kemudian ditunggu beberapa menit hingga matang nya merata, dan airnya sedikit meresap habis. Jika sudah matang siap disajikan.

POV off

Aku mulai melihat ke arah jarum jam dinding ku waktu sudah menunjukkan pukul 10 malam. Aku yang sedang merebahkan badanku mulai menyiapkan satu persatu apa yang diperlukan. Aku sibuk kesana kemari, mengotak atik Handphone aku karena kejutan nya ada disitu. Semoga dia suka sama apa yang aku kasih. Tiba saatnya tinggal menghitung waktu mundur

5, 4 , 3, 2, 1

Yeyyy sudah waktunya

Happy birthday to you
Happy birthday to you
Happy birthday, happy birthday
Happy birthday to you

Edelweis Tempat cerita menjadi hidup. Temukan sekarang