Istilah alat-alat bar

4.3K 193 7
                                    

Tak terasa, kurang 2minggu 1hari cerita ini bakal terbit secara resmi. Sebelum itu, aku akan upload beberala istilah yang sering digunakan didalam bar. Aku sarankan para pembaca membacanya terlebih dahulu, karena didalam cerita saya tidak akan menjelaskan ulang apa kegunaan benda-benda tersebut:

1. Bartender : merupakan orang yang meracik dan menyajikan minuman beralkohol untuk tamu di konter bar.

2. Bar stool : merupakan kursi tinggi yang terletak di depan bar counter, tempat tamu duduk dan menyaksikan atraksi dari petugas bar

3. Bar counter : merupakan sekat penghalang dimana tamu dapat langsung memesan dan menerima pelayanan dari petugas bar yang berada di dalam bar counter.

4. Bar Display : merupakan rak tempat memajang jenis minuman yang tersedia dan biasanya penyusunan berdasarkan jenis minuman.

5. Ice Maker Machine : merupakan mesin pembuat ice cube.

6. Refrigerator/freezer merupakan lemari pendingin tempat menyimpan minuman.

7. Sinks : merupakan tempat mencuci gelas-gelas yang kotor.

8. Shaker set : Alat untuk mengocok minuman campuran yang terdiri dari tiga bagian, yaitu bagian atas atau kepala sebagai penutup, bagian leher sebagai penyaring, dan bagian badan shaker sebagai pengocok.

9. Long bar spoon : Sendok panjang untuk men – stir atau mengaduk minuman campuran, yang kadang – kadang juga digunakan sebagai alat untuk menakar.

10. Cocktail Stainer : Alat penyaring es supaya tidak terbawa ke dalam gelas sewaktu minuman / cocktail dituangkan kedalam gelas.

11. Electric blender: Alat pengocok minuman yang dijalankan dengan listrik.

12. Cork screw : Alat untuk membuka tutup botol yang terbuat dari gabus, misalnya botol anggur.

13. Cutting board : Alat untuk memotong buah – buahan, orange, lemon, dan sebagainya. Ada yang terbuat dari kayu dan ada pula yang terbuat dari plastik.

14. Can opener : Alat untuk membuka kaleng

15. Bottle opener : Alat untuk membuka tutup botol minuman yang terbuat dari kaleng

16. Bar Knife : Pisau untuk memotong orange, lemon, maupun buah – buahan lainnya untuk garnish / penghias minuman

17. Bar Knife : Pisau untuk memotong orange, lemon, maupun buah – buahan lainnya untuk garnish / penghias minuman

18. Ice scoop ( serok es batu ) : Alat untuk mengambil ice cube dalam jumlah yang banyak

19. Jigger cup : Alat pengukur atau sebagai takaran dalam membuat minuman campuran terbuat dari logam maupun gelas dengan ukuran

20. Jigger cup : Alat pengukur atau sebagai takaran dalam membuat minuman campuran terbuat dari logam maupun gelas dengan ukuran

21. Orange squeezer : Alat ini digunakan untuk memeras lemon, lime, orange, dan sebagainya

22. Funnel ( corong ) : Digunakan untuk memindahkan bahan cair ke tempat lain agar tidak tumpah.

23. Ice picker : Alat pemecah es untuk membuat crack ice.

24. Ice shaver : Untuk menghancurkan es batu agar bentuknya menjadi kecil – kecil teratur.

25. Champagne buck ( wine cooler ) : Semacam ember logam kecil dengan telinga di kanan – kiri untuk mendinginkan champage dan anggur / white wine yang dipasang didekat meja tamu.

26. Wine Cooler Stand : Tempat menaruh champagne buck / wine cooler.

27. Ice bucket : Semacam ember logam, dengan ukuran sedikit lebih kecil daripada champagne buck, sebagai tempat es batu

You're My ShadowTempat cerita menjadi hidup. Temukan sekarang