Mereka sudah sampai di daejeon dari 30 menit yang lalu, sekarang mereka sedang beristirahat di kamar hotel. Rencananya sih mereka nanti bakalan jalan-jalan di dekat-dekat hotel dan cari makan juga sekalian.
Sesuai kesepakan saat di kereta tadi,mereka istirahatnya cuman satu jam,abis tu siap-siap buat pergi jalan.
.
20 menit berlalu,sebagian dari mereka sudah tertidur dan masuk ke dalam mimpi,tapi sebagian lagi tidak. Yerin,sinb,seulgi,mina,sohye,joy,sama yeri sedang berada di restaurant hotel mereka,apalagi kalau bukan makan.
"Ayamnya pesen satu lagi dong" sohye merasa kekurangan dengan ayam yang ada di meja mereka.
"2 aja,masih laper gue" usul yerin.
"3 lah,kan kita ber7" -joy
"Kak seul,pesenin ayamnya 3 lagi ya" -yeri
"Enak ya tinggal merintah aja _-" -seulgi
"Pan elu juga yang nanti makannya" -sinb
Seulgi akhirnya menyerah dan memesan 3 ayam lagi. Mereka ber7 seakan ga ada rasa kenyang lagi,padahal tadi mereka udah pesen 4 ayam,sekarang malah nambah 3 lagi.
.
Satu jam telah berlalu. Satu persatu dari mereka bangun dan membersihkan diri, bersiap-siap buat pergi.
"Doy bangun~" yoojung ngebangunin doyeon yang tidurnya udah kayak kebo itu. Segala cara udah di coba sama yoojung,tapi tetap aja si doyeon ga bangun-bangun. Hanya ada satu cara terakhir, guyurin pake air :")
Yoojung mengambil air dari dalem kamar mandi,lalu menyiramnya tepat di mukanya doyeon dan otomatis si doyeon kebangun.
"Eh batet,lu ngapain nyiram gua?!" Protes doyeon tidak teriman.
"Abisnya elu sih ga bisa di bangunin,yaudah gua sirem aja" jawab yoojung dengan polosnya.
"Cepetan ihh siap-siap,yang lain udah pada nunggu" sambung yoojung dan berlalu pergi.
.
Mereka sekarang sedang nyusuri kota daejeon. Jalanan kota tidak seramai di seoul dan itu memudahkan mereka untuk bisa melihat-lihat jalanan daejeon.
Mereka menyusuri toko-toko pakain dan souvenir. Sampai mereka berhenti tepat di sebuah kafe. Aroma dari kue dan coffe tercium sampai keluar kafe.
Beruntungnya kafe itu besar dan tidak banyak orang disana,jadi mereka bisa bebas memilih tempat duduk dan juga mereka bisa duduk dengan tidak saling berjauhan.
Beberapa pelayang datang menghampiri mereka dan memberika mereka buku menu. Mereka mulai memesan makanan dan minuman yang mereka inginkan.
Sembari menunggu makanan dan minuman mereka tiba,mereka mulai mengobrol santai. Mereka saling mendengarkan cerita satu sama lain.
"Besok kita pergi shopping kuy,udah gatel tangan gua pen belanja" jieqiong mengubah topik mereka,yang semula lagi bahas tentang kolam pemanciman jadi tiba-tiba ke shopping.
"Iya,gua juga pengen shopping" -irene
"Iya ihh,somsom juga mauk" somi juga menyahuti jieqiong.
"Disini apanya yang mau dibelanjain? Masih lengkappan di seoul juga" jawab nayoung datar. Ada benarnya juga sih,ya kan secara seoul itu pusatnya belanja,palingan juga barang-barang disini dikirim dari seoul.
"Tapikan pengen" -eunha
"Tauk!" -yerin
Ya kalau gini sih pembela jieqiong banyak,sampe sowon yang ga doyan sama kegiatan belanja-belanjapun turut menundukung tim besok seharian penuh shopping,sedangkan nayoung mah pedukungnya cuman semacem chaeyeon,joy, doyeon,seulgi, sinb,apa yang diharapkan coba? Adu argumen aja kalah mereka sama mulut-mulut tjabe lenjeh cem mereka. Sebenarnya sih bukannya ga suka mereka pergi shopping,tapi ya palingan ujung-ujungnya mereka juga cuman jadi tukang bawa barang belanjaan para uke.
.
.
.
.
.
.
Tbc
06072018
KAMU SEDANG MEMBACA
One Fine Day
Humor"Eh seru kali ya kalo kita one fine day-an kayak seventeen" "Kalo itu sama mas chae aku sih yes" - "EMAKKKK!!!!! WEWEN MENANG LOTRE ONLINE MAKKK" - - Terinspirasi dari seventeen 'One Fine Day' 30122017