Tahun ditemukan: 1770
Apakah ini? Ini tentang sejumlah besar panas yang melalui lautan, dan arus laut luas mengontrol cuaca dan iklim di daratan.
Siapa yang menemukan? Benjamin Franklin
Mengapa Kontrol Kelautan Global Penting?
Arus Teluk Samudra Atlantik adalah arus laut dunia yang paling penting. Ini seperti mesin pemanas yang besar, yang membawa sejumlah besar air hangat utara ke Eropa yang hangat.
Ini menentukan pola dari eksplorasi laut dan perdagangan yang menjadi penentu utama dari timbulnya zaman es. Akhirnya ini menjadi kunci pemahaman akan pola sirkulasi global dan keterkaitam antara laut – laut di duna, cuaca dan iklim.
Negarawan Amerika, penemu dan ilmuwan Benjamin Franklin menyusun investigasi ilmiah yang pertama tentang arus teluk dan menemukan bahwa ini penting bagi cuaca dan iklim di Bumi.
Penelitiannya memunculkan pembeljaran ilmiah tentang arus laut, temperatur laut, interaksi antara arus laut dengan angin, dan efek dari dari arus laut pada iklim. Penemuan Franklin menandai dimulainya ilmu oceanografi modern.
Bagaimana Kontrol Kelautan Global Ditemukan?
Benjamin Franklin menyusun peta tentang arus teluk untuk menghitung kecepatan pengiriman antar Atlantik. Dia akhirnya menemukan bahwa arus laut adalah faktor pengontrol yang utama dari iklim global dan cuaca.
Permukaan gelombang laut dicatat oleh pelaut pertama dari Norse secepatnya setelah dia berlayar di Atlantik terbuka. Columbus dan Ponce de Leon menggambarkan arus teluk sepanjang pantai di Florida dan di selat antara Florida dan Kuba.
Yang lain mencatat arus pantai Atlantik utara selama 100 tahun ke depan. Hanya saja tidak ada satupun dari mereka yang memetakan arus – arus ini dan mencatatnya dalam bentuk peta atau menghubungkan pengamatan – pengamatan individual ini menjadi sistem kelautan yang lengkap tentang arus – arus yang besar ini.
Pada tahun 1769 pejabat Inggris di Boston menulis surat protes ke London yang menyatakan bahwa sistem pengiriman Inggris (kapal Angkatan laut yang kecil yang membawa beberapa penumpang dan surat kepada koloni) butuh waktu 2 minggu lebih lama ketika menyeberang antar Atlantik dibandingkan kapal perdagangan America.
Benjamin Franklin, perwakilam Amerika di London pada saat itu mendengar tentang laporan ini dan meolak untuk mempercayainya. Kapal paket naik lebih tinggi di air, yang mana adalah kapal cepat, dan memiliki kru yang lebih baik dibandingkan berat kapal dagang kepulauan Rhode.
Franklin menyebutkan laporan ke kepulauan Rhode dari kapten perdagangan yang memuat kargo di london. Kapten ini menyatakan bahwa ini sangat benar dan terjadi karena pemburu paus di Kepulauan Rhode mengajar kapten dagang Amerika bahwa arus teluk pada arus berkekuatan 3 mph menyebar ke arah timur dari New York dan New England menuju ke Inggris.
Baca Selengkapnya "External Link"
YOU ARE READING
Teknosains
RastgeleDari penemuan alat berburu di awal peradaban sampai dengan penemuan obat terbaru untuk memperpanjang umur. Manusia terus berkembang menuju masa depan yang lebih baik.