Author pov
Sepulang dari bimbel suasana hati indira berubah menjadi berantakan.
"Kamu kenapa sih de?" Kakak indira bertanya karena indira marah pada hal yang tidak jelas.
"Iya nih,kamu lagi dapet?tapi seinget mama,kamu jarang banget marah kalo lagi dapet."
"Enggak ma,ade mau diet ah.dira cape ma disebut gendut.kenapa sih dira harus gendut?padahal mama kan langsing ma."
"Ishh dira jangan gitu,syukuri aja yang ada.udah beruntung kamu dikasih sehat."
"Tapi ma percaya deh,banyak banget yang ngeremehin indira cuma gara-gara dira badannya gemuk."
"Makanya de,belajar gih yang giat biar gak di remehin." Celetuk kakaknya
"Dira jago renang ko,mereka suka nganggap dira paling boyot diantara temen-temen.apalagi soal olahraga"
"Yaudah..sekarang kamu mau diet apa?ini udah yang ke sekian loh rencana kamu mau diet." Mama mulau meragukan niat indira kali ini.
"Gak tau maaa,bantu indiraa 😭.kakakkkk bantuin indira dongg."
"Yaelah de,minum doang aja tiap hari."
"Ishh kakak yang bener dong."
"Dek,kamutuh udah dikasih gendut.kalo kamu berusaha langsing orang lain gak akan liat keunikan kamu yang sesungguhnya.jangan nyiksa badan kamu sama diet diet lah dek.biarin badan kamu kecil sendiri."
"Tuhh gak ada yang ngerti dira."
"Bukan gitu dek.be yourself aja be yourself."
Indira pergi ke kamarnya dengan langkah yang tergesa-gesa.
---------
Indira pov
Mama dan kakak pasti tidak tau rasanya diremehkan karena badan.aku aneh.kenapa aku harus gendut padahal mereka langsing.
Aku udah jaga pola makan padahal.tapi kenapa?
MULAI HARI INI AKU HARUS DIET.
Tapi bisa gak ya??😭😭eughh sungguh membingungkan.Rasanya aku ingin satu kali saja mereka bisa menghargaiku meski badan dan mukaku tidak begitu cantik.
Akhirnya satu tetes air mata mengalir di pipiku.aku selalu mencoba untuk tidak di remehkan.tapi mereka tetap saja.selalu memandangku dengan pandangan yang merasa tidak yakin.
Salah satu diantara teman sekelasku bahkan pernah tidak mau bergabung denganku karena dia takut status sosialnya turun.Memangnya aku separah itu??
Berhubung lagi libur...jadi post ceritanya sekarang-sekarang.maaf ya suka hiatus.aku soalnya masih sekolah.dannn...alhamdulillah aku rangking 1 di sekolah.btw udah ah.tungguin part selanjutnya yaa
KAMU SEDANG MEMBACA
Bimbel Child
Non-Fictionorang pintar dan lugu itu ber hak menyukai seseorang.orang jelekpun sama,begitupun orang gendut. Sebuah cerita dimana seseorang yang tidak percaya akan penampilannya karena takut tidak akan dicintai dan tidak akan diterima oleh lingkungannya Bagaima...