Apakah seungho mengajakku kencan? Ah tapi musim panas ini aku akan melakukan operasi plastik dan bahkan aku belum cerita ke seungho bahwa aku akan operasi plastik biarlah menjadi kejutan.
"emm, maaf tapi kalau musim panas ini aku tidak bisa, aku akan keluar kota bersama orang tuaku"
"oh begitu, ya sudah kita jalan jalannya lain kali saja, aku akan pulang"-seungho
"ah tunggu, bagaimana sebagai gantinya hari ini aku akan memaskkanmu kepiting rebus? Aku pernah janji bukan?"
"ah benar, Aku tidak sabar mencicipinya"-seungho
Kamipun masuk rumah ternyata eomma dan appa belum pulang.
"mana eomma dan appamu?"-seungho
"entahlah mungkin appa terjebak macet lagi dan eomma sedang arisan, sudahlah kau tunggu di meja makan saja aku akan memasak kepitingnya"
"sebaiknya aku membantumu saja aku merasa tidak enak"-seungho
"ya! Tidak apa kau duduk saja, kan aku yang menawarimu kepiting jadi kau duduk manis saja, oke?"
"baiklah"-seungho
Memasak kepiting memakan waktu satu jam aku menghampiri seungho di meja makan.
"seungho kepiting rebusnya sudah matang mari makan, hah? Dia tertidur pulas sekali"
Akupun mendekatinya
"cara dia tidur sangat imut,aish mikir apa kau gumyeong sadar dirilah"
Tiba tiba seungho bangun dan aku pun terkejut
"hoammm"-seungho
"ah, e kau sudah bangun"
"hey kau sudah selesai masak kenapa tidak membangunkanku?"-seungho
"kau tidur sangat pulas, Aku tidak tega membangunkanmu, Karena kau sudah bangun mari makan"
"ayooo, aku sudah tidak sabar"-seungho
Aku kembali ke dapur untuk mengambil kepiting rebusnya
"ini dia kepitingnya"
"woah dari baunya saja enak sekali"-seungho
"cobalah"
Nyam nyam
"wah benar benar enak, daging kepitingnya sangat lembut, kau sangat pandai memasak ternyata"-seungho
"haha, makan yang banyak, habiskan kalau perlu"
"hey kau tidak makan?"-seungho
"melihatmu makan saja aku merasa kenyang eh"
"buahahaha, kau lucu sekali"-seungho
Selesai makan seungho langsung pulang karena ada urusan keluarga.
"hey, terima kasih makanan hari ini, enakkkk sekaliii"-seungho
"haha, kalau kau mau ku masakkan lagi datang saja"
"aku akan datang lagi, baiklah aku harus buru buru pulang, sampai jumpa"-seungho
"bye"
Setelah seungho meninggalkan gerbang appa dan eomma pulang
"siapa yang datang?"-eomma
"seungho"
"seungho? Oh anak lelaki yang tampan itu?-eomma
"iya"
"wah, sudah melakukan apa saja kau didalam?"-eomma
"aish apa apaan ini? Pertanyaan macam apa itu, aku hanya memasakkan dia kepiting rebus karena aku sudah janji akan masak untuknya"
"hey sudah masuk cepat aku sangat lelah, dan kau gumyeong siap siaplah besok appa akan mengantarmu ke rumah sakit xxxx untuk operasi yang kau minta"-appa
"nee appa, kamsahamnida appa"
"nee, mari masuk"-appa
Lalu kami masuk rumah bersama, dan aku sebenarnya menyisakan kepiting untuk makan kami ber 3 tapi
"ya! Kuncing sialan itu lagi! Kau makan semua kepitingkuuuu!"
Eomma dan appa tertawa terbahak bahak.
Gimana gmana? Masih mau lanjut?
Vote yukkk cusssss
Oiya baca cerita baru aku juga ya guys
"perfect marriage"
Aku sayang kalian

KAMU SEDANG MEMBACA
High school
Teen FictionBukan maksud tidak bersyukur pada nikmat Tuhan Tapi, aku bisa apa? Terus bersabar ketika di cela, tapi aku juga manusia, sabarku pun tak seluas samudra hindia Jadi, tak salahkan aku memperbaiki diri, dan operasi plastik adalah jalan ku. ### Inilah...