Rafi memberontak ketika melihat Dani mengantarku pulang, merasa tidak enak kepada Dani,aku malu.
"Oh gini kemunafikan kamu? Bilang hijrah malah pacaran? " Teriak Rafi seakan mengetahui, sedang dia tidak mengetahui apa-apa.
"Seloww.. Loh kok marah-marah ya? Santai dong? Kok bisa-bisanya kaya gini pinggir jalan? "
Tanya Dani"Gini-gini, aku nggak pacaran, sebelum menyimpulkan lebih baik bertanya, dan jangan lupa buat mengintrospeksi diri juga.. Makasih Dani aku mau jalan aja, makasih atas tumpangannya Assalamu'alaikum"
Singkat menjelaskan sembari pamit.
Berjalan melangkah mengiringi dengan fikiran yang mengelilingi otakku, begitu bingung kenapa Rafi melakukan itu, siapa dia? Kenapa dia? Ada hubungan apa dengan ku? Aku capek memikirkan hal yang tidak perlu difikirkan.
Aku merasa bersalah kepada Dani, mungkin besok aku akan mencoba menjelaskan kepadanya atas apa yang terjadi dengan Rafi.sambil berjalan aku berfikir,tiba-tiba seorang wanita menarik tanganku dan mengatakan sesuatu.
"Heh, lo itu cewe munafik, lo ngerebut Rafi lagi dari gue kan? Hah? "
Dengan suara sedih ia mengatakan
Setelah melihat dan menoleh ke arah wajahnya, wanita itu adalah Syifa. tidak menyangka Syifa seperti ini, mengapa semua permasalahan harus di jatuhkan kepadaku? Apa maksud mu yaallah memberikan ujian seperti ini?
"Kok kamu jadi gini sama aku, kalo ada masalah sama Rafi ya sama Rafi? Bukan sama aku? "
Ucapku.
Aku pergi meninggalkan syifa karena merasa tidak ada yang perlu dibicarakan, ketika hijrah memang ada ujian yang akan menimpa kita. sebagai tanda bahwa Allah sedang menguji hambanya, ingin mengetahui apakah hambanya kuat dalam menghadapi ujiannya.
Orang-orang hanya menilai dari penampilannya dibandingkan mengenali dari hatinya, aku rasa Allah lah yang lebih pantas menilai ku di bandingkan ciptaannya, karena Allah Maha Mengetahui apa yang hambanya lakukan dan apa yang ada dihati hambanya.
Allah juga mengetahui apa yang disembunyikan oleh ku, meski aku berusaha menutupi segala aib ku dan kesedihanku.
Dia mengetahui (pandangan) mata yang khianat dan apa yang disembunyikan oleh hati {Al-mu'min/40: 19}
Aku juga tidak boleh membenci orang-orang karena aku tidak mengetahui, bisa saja orang itu amat baik bagiku,dan orang yang aku agungkan dia amat buruk bagiku.
Boleh jadi kamu membenci sesuatu padahal Ia amat baik bagimu, dan boleh jadi (pula) kamu menyukai sesuatu, padahal Ia amat buruk bagimu;Allah mengetahui sedang kamu tidak mengetahui (Q.S Al-Baqarah: 216)
Terkadang aku selalu mengingat ayat-ayat dari kajian online ku, alhamdulillah dan bersyukur dengan apa yang aku ketahui meski hanya satu ayat.
|||||||||||||
Omg,, aku udah post ulang sampe sini, tolonglah Vote, komen, kritik, dan saran nya, CDP 2 JUGA Udah hadir loh guys,,, cuss langsung Baca yang udah selesai baca sampe epilog,,
Satu lagi
Selebgram juga udah up loh jadi jangan sampe ketinggalan yah..
Satu lagi nih seriussss wkwk
Karya aku yang judulnya JIKA KARENANYA ROMBAK YAH GUYS,SEDIKIT KAYANYA.
OKE BYE.... ASSALAMU'ALAIKUM 😘😘😘😘😘😘😘
KAMU SEDANG MEMBACA
CINTA DALAM PENANTIAN [TERBIT ]
Romance#3 fillah (12/03/2020) #2 Ulya (12/03/2020) #2 MasyaAllah (12/03/2020) #8 Niqab (12/23/2020) PERHATIAN, DILARANG KERAS COPY PASTE CERITA ❥❥❥❥❥❥❥❥❥❥❥❥❥❥❥❥❥❥❥❥❥❥❥❥ Rasa CINTA tumbuh saat Aku remaja, namun semakin dewasa aku tahu bahwa CINTA buka...