Perkenalan

30.5K 1.2K 8
                                    

Alex Artha Wijaya. Ia adalah ketua Geng Forex. Memiliki sifat yang dingin, cuek, dan kasar. Dia sangat jarang berbicara, sekalinya bicara pasti bikin nyelekit. Jangan lupakan juga segala perkataan nya adalah mutlak. Jadi jika dia sudah memerintah maka tiada kata tidak. Oh iya just info, dia itu belum pernah pacaran. Catat! Belum pernah sama sekali. Karna menurutnya mempunyai pacar itu hanya membuatnya repot.

Devan Abraham. Ia adalah wakil Geng Forex. Ia mempunyai sifat yang sama seperti Alex. Yang membedakannya adalah dia sudah punya pacar. Dan jika di depan pacarnya sifatnya sangat berubah. Ia akan bersikap childish. Tapi ingat! Hanya di depan pacarnya saja ya.

Ardian Mahesa. Ia adalah anggota inti Geng Forex. Ia mempunyai sifat yang bobrok, kadang markas bisa hancur karna kelakuannya. Jangan lupakan juga sifat playboy nya bisa bikin geleng-geleng. Tapi terkadang jika tidak ada markas terasa sepi.

Erlangga Dewana. Ia adalah anggota inti geng Forex. Sifatnya sebelas dua belas dengan Ardian. Hanya saja terkadang Erlangga lebih berfikiran dewasa. Ia bisa jadi penengah setiap keputusan yang akan diambil.

Tarissa Rania Abimanyu. Ia adalah pacar dari wakil Geng Forex. Mempunyai wajah yang cantik dan mata yang indah, membuat siapapun yang melihatnya akan jatuh dalam pesonanya. Namanya diambil dari bahasa Yunani yang artinya gagah berani. Ya, seperti namanya ia adalah gadis yang pemberani. Ia mempunyai sifat yang bar bar yang kadang membuat orang geleng-geleng kepala. Ia juga mempunyai kemampuan bela diri yang luar biasa.

.


.


.


Hai selamat membaca ya🤗
Maaf ceritanya masih acak-acakan hehe

LOVE TRIANGLE (REVISI)Tempat cerita menjadi hidup. Temukan sekarang