Hanya beberapa kalimat mampu membuat mereka semua bahagia,wajah yang selama ini tak berekspresi serta memancarkan aura permusuhan dan ketegasan serta aura hitam yang mendominasi kini telah memancarkan aura kebahagiaan dengan lengkungan sabit menghiasi wajah mereka
'ternyata memang dia'
***
Eengghhh
Lenguhan seorang pemuda yang bangun dari tidurnya.
Pemuda itu mulai mengerjapkan matanya,saat akan mengucek matanya,ada sebuah tangan yang menghalanginya
"Jangan dikucek,nanti matamu memerah"suara lembut itu kini terdengar ditelinga pemuda yang sedang mengumpulkan nyawanya
"Ehh kalian siapa?"tanyanya dengan suara khas orang bangun tidur ketika menyadari bahwa dia tidak sendirian berada di tempat asing ah tidak lebih tepatnya ini kali kedua mereka bertemu dengan orang yang sama di tempat yang sama pula
"Kami adalah keluargamu boy"jawab seorang pria yang tak lain adalah Abraham
"Keluarga?"beo Anta dengan wajah bingung,kan selama ini dia tinggal sendiri,mana ada dia punya keluarga?
"Iya kami adalah keluargamu"jawab suara lain yang tak lain adalah Anton,adik kandung Abraham
"Tapi Anta nggak percaya sama kalian"seru Anta
"Bacalah ini terlebih dahulu,pasti kau akan percaya"jawab Aldo,percayalah dihadapan Anta Aldo pasti akan mengeluarkan kalimat panjangnya,tapi kalau diluar boro-boro panjang dijawab aja udah seneng banget
Ingatlah kalian kalau keluarga Aleksander itu irit bicara tapi sekali bicara bisa bikin orang swadroop entah itu kaget karena mereka bicara atau gara-gara dibalas dengan kata-kata mereka yang pedesnya astagfirullah
Oke back to topik
Saat ini Anta sedang memandang map biru yang tadi diberikan oleh Aldo,dengan ragu dia membukanya dan...
...isinya adalah beberapa potongan Kiran,akta kelahiran,tiga foto masa kecilnya,serta surat berstempel rumah sakit yang ia yakini adalah hasil tes DNA
Hilangnya salah satu anggota keluarga Aleksander,yang tak lain adalah cucu bungsu keluarga Aleksander pada saat ulangtahunnya yang ke tiga tahun membuat seluruh dunia gempar apalagi dikabarkan bahwa ini adalah kasus penculikan dengan motif musuh perusahaan
18 Januari 20**
Itulah kira-kira isi potongan koran tersebut
'inikan tanggal yang sama saat gue masuk kepanti' batin Anta
KAMU SEDANG MEMBACA
Aganta Kingzi A. {Revisi}
Teen FictionAganta atau lebih sering disebut Anta,dia merupakan raja jalanan ketika balapan,namun kehidupannya yang asli jauh dari kata raja,dia hanyalah anak yang sendirian tanpa adanya sosok sahabat,teman ataupun keluarga. kehidupan berubah mulai dari dirinya...