"Kamu ngapain,Ci?"
"Eh, mamah ini mah lagi liat buku resep. Mau tau caranya buat nasgor enak."
"Oalah, gitu, yaudh lanjutin,"ucap ibunya Cici, Devita Mahardianti.
"Eh mah, tunggu," ucap Cici saat melihat mamhnya mau pergi.
"Mah ini ada resep nasi kuning makn
yuss, liat deh mah." Cici menyodorkan buku resep di tangannya yang sudah ia baca selama setengah jam namun tidak menemukan hal menarik untuknya."Ini mah, lebih enakan resep mamah! Kalah ini mah." lain ucapan lain tindakan, walaupun berkata begitu namum Devita masih lanjut membaca, mempelajari step by step dalam buku.
Cici Maharani anak sulung dari pasangan Devita Mahardianti dan Devan Gunawan, ia memiliki satu adik laki -laki bernama Alex Jovandi, namun Cici lebih suka memanggilnya 'Joni'.
Ia sekarang adalah mahasiswi baru di Universitasnya jurusan psikologi, ia emang tertarik dengan jurusan itu sejak ia masih duduk di SMP. Cici sekarang sedang memasukin semester dua yang artinya ia akan semakin sibuk, tidak bisa sesantai sebelumnya, karena tugas yang diberikan dosennya terlalu uwaw.
"Mah, Joni di mana?"tanya Cici kepada mamahnya.
"Tuh, di ruang tamu main ps."
"JONIIIIII,"teriak Cici dari dapur berjalan menuju ruang tamu.
"Gw kaga budek,elah,"jawab Joni santai masih asik main stik ps nya.
"Jon, temenin gw ke minimarket dong," ajak Cici yang sedang rebahan di sofa, di bawahnya Joni sedang main ps glosaran di lantai.
Usia Cici dan Joni terpaut satu tahun jadi sekarang Joni kelas 3 SMA yang sebentar lagi akan lulus.
"OGAH,"tolak Joni mentah-mentah.
"Dih, jahat lu ama gw,"ucap Cici dengan nada dramatis.
"Lagian lu malau-maluin! Kalo di minimarket belinya sof**x, mana ngajak gw lagi!" sungut Joni.
"Hehe, itukan sekalian, Jon," ucapnya sambil nyengir ke arah Joni, Joni yang mendengar itu mendengus, kesal dengan kakaknya.
"Lagian, gw gabut di rumah."
"Cuma elu yang yang gabut main ke mini market muter-muter satu jam tapi kaga beli apa-apa," ucap Joni menyidir.
"Namanya juga gabut!"Tidak ada tanggapan dari si adik, terlalu malas untuk meladeni si kakak yang lagi tidak jelas.
Ting!
Satu notif muncul di layar persegi milik Cici.Mia
Woi! Ke kafenya Roni yok.Mager.✔✔
Ayolah, sambil numpang wifi, kita nonton film di sana.
Gw tua lu sekrang lagi gabut.Cici teringat kalo kemarin dia mau download aplikasi tp karena mb nya terlalu besar jadi tidak jadi men download.
TAU!✔✔
Ya maap kepleset ni jari.
Ayolahhh, gw traktir minum deh...OKE GAS, LU JEMPUT GW✔✔
OTW BOSQ
Read
_____________
Haii, cerita baru aku, semoga suka ya..
Jangan lupa vote n komennn❣
