🌈Belajar bersama

51 7 0
                                    

Happy reading kawan 🤗❤️

                   ----------------------------

Keesokan harinya masih sama seperti hari-hari sebelumnya,Risya bertugas membawa tas Raga dari parkiran menuju kelas.




 Pada jam istirahat Risya memutuskan untuk belajar didalam kelas.Awalnya ia mengajak Rin untuk belajar bersama,tapi Rin menolak alasannya karena Rin kurang suka belajar.Tapi kalau soal makan,dia nomor satu.

"Ini maksudnya apa ya?"Ucap Risya bingung sambil memutar-mutarkan  pulpennya.

"Ih susah banget soal yang ini"gumam Risya.Risya mengeluh karena tidak bisa mendapatkan penyelesaian dari soal itu.

"Tumben belajar"tanya Raga yang baru kembali dari ruang kepala sekolah.Maklum anak pinter.

"Diem loe"

"Beliin gue makanan"pinta Raga.

"Beli aja sendiri"sarkas Risya.

"Ouh ya udah,perjanjian kita ba___ucapan Raga terpotong.

"Ish,,mau beliin apa?"Risya bangkit dari tempat duduknya.

"Hm,,apa ya?"ucap Raga membuat Risya kesal

"Cepetan!ih lama"Risya berdecak kesal lalu beranjak pergi tanpa mendengarkan pesanan Raga.






Beberapa menit kemudian.

"Nih"Risya meletakkan pesanan Raga dengan kasar diatas meja.

"Apa?"tanya Raga yang sedang membaca buku.

"Ya makanan lo!"balas Risya kesal lalu duduk kembali.

"Kan gue belum mesen"celetuk Raga.

"Ribet amat! mau lo terima atau nggak bodo amat!gue mau belajar"kesal Risya lalu melanjutkan belajarnya.

Raga lalu meletakkan bukunya dan menghadap kearah Risya yang sedang bergeluk dengan kertas soal.

"Ih,,baru kali ini ada soal sesulit ini"dumel Risya.

"Lo aja yang bloon"celetuk Raga.

"Gue nggak bloon"Risya memutar matanya malas.

Raga memutar mata malas

"sini gue ajarin"ucap Raga sambil mendekatkan kursinya dengan kursi Risya.

"Kok nyaman ya"batin Risya.

"Baru kali ini gue nyaman deket sama cewek"batin Raga.

Terjadi tatap-tatapan hangat diantara mereka.

Hening,,

"Ekhem,jadi ini tu___"Raga memecah keheningan dan mulai mengajar cara penyelesaian dari soal itu.

Risya hanya memperhatikan dan sekali menggangguk-anggukan kepalanya tanda mengerti.

Cukup lama mereka berdua belajar bersama hingga,,

"Raga"Vanya memasuki kelas Raga.
Risya dan Raga sontak menoleh kearah sumber suara.

"Lo ngapain sih berduaan disini?"tanya Vanya.

"BERTIGA"teriak Beben yang ternyata dari tadi tidur dipojokan kelas.

"Diem lu"kesal Vanya.

"Ngapain kesini?"tanya Raga yang masih dalam posisinya duduk disamping Risya.

"Kekantin yuk"manja Vanya.

"Kekantin sendiri aja atau ajak Rangga sekalian"ucap Raga santai dan melanjutkan kegiatannya.

Keterkaitan Masa laluTempat cerita menjadi hidup. Temukan sekarang