Hallo pembaca LUBH semoga kalian suka ya part dua ini
Sebelum baca jangan lupa tinggalkan jejak seperti vote dan komen, tetep dukung saya untuk berkarya yah.
Happy reading.
Beezya menatap malas orang disampingnya tahun ini ia duduk sebangku lagi dengan Naka cowok yang menyebalkan menurutnya.
"Ga usah lirik gue, gue tau gue ganteng," ucap Naka melirik Beezya lalu menelungkup kan kepalanya diatas meja.
"Dih pede gila Lo," sewot Beezya membuat Naka mengulum senyum mendengar nya.
Sedangkan dibelakang mereka ada Zoeya dan Deral yang kembali duduk bersama membuat Zoeya menatap Deral dengan jengkel.
"Kenapa si gue duduk sama cowok macem lu lagi,"kesal Zoeya membuat Deral berhenti mengscroll apalikasi tiktoknya.
"Mon maaf kita kenal?"tanya Deral dengan wajah yang menyebalkan.
Bugh!
"Adoi!!! lu mah KDK Mulu," ringis Deral saat Zoeya memukul lengan ya dengan kuat.
"KDK itu apa Ral?"tanya Aistara duduk disamping kiri Deral.
"Kekerasan Dalam Kelas!" sungut Deral dengan kesal membuat Aistara mengangguk paham.
"Mending lu duduk ditempat poci aja , si poci duduk disini sama gue!"ucap Zoeya membuat Deral langsung mengangguk.
"Ide bagus dibanding badan gue yang sexy ini kena gebukan Mulu mending gue pindah," jawab Deral mengambil tasnya lalu berdiri.
"Eh poci lu duduk sama sibar-bar nih!" ujar Deral membuat Aistara mempout bibirnya.
"Nama aku itu Aistara Putri Pouchi! bukan poci!" sungut Aistara tak terima.
"Udah anggep aja itu panggilan sayang," celetuk Zoeya membuat Deral mengangguk cepat.
Mendengar itu mata Aistara langsung berbinar senang.
"Jadi kalian sayang sama aku?"tanya Aistara dengan senang membuat kedua orang itu mengangguk malas.
"Yaudah karena aku baik dan tidak sombong maka aku akan pindah di tempat Deral," sambung Aistara memindahkan tasnya ke bangku Deral.
Jadilah Deral duduk sendirian dibangku Pojok kelas.
Beezya membalikan badannya menatap kedua temannya yang duduk dibelakangnya.
"Haii Beezya," sapa Aistara melihat Beezya yang membalik badannya kearah mereka.
"Emang boleh ya duduknya dituker?" tanya Beezya dengan semangat.
"Bolehin aja lah," jawab Zoeya tanpa melihat Beezya ia sedang bercermin merapikan lipstiknya yang sedikit tidak rapi.
Beezya langsung membalikan badannya seperti semula ia menoel-noel lengan Naka agar lelaki itu bangun.
"Kenapa?"tanya Naka dengan suara khas bangun tidur.
Beezya tersenyum lebar membuat Naka menatapnya dengan aneh.
"Lo pindah gih duduk disamping Deral--"
"Ogah," potong Naka dengan cepat membuat Beezya menatapnya dengan jengkel.
"Bosen gue duduk sama lu Mulu!"
"Sama gue juga."
"Kalo gitu ya udah Sono lu pindah duduk disamping Deral."
"Gak makasih."
"Dih bilang aja kalo lu tuh sebenernya ngefans kan sama gue? Iyakan? Hayo ngaku!"
"Woi udah Jan debat rumah tangga, kalo mau debat nanti aja dirumah kalian aja," celetuk Zoeya membuat kedua orang itu menatap kearahnya.
KAMU SEDANG MEMBACA
LET US BE HAPPY
Teen FictionKisah ini menceritakan tentang beberapa remaja yang ingin mendapatkan kebahagian. Mereka berteman karena memiliki luka yang sama luka yang buat oleh keluarga mereka sendiri, serta penghianatan dari mantan sahabat, siapa yang tau dibalik wajah yang m...