Talitha mengerjapkan kedua matanya pelan, kepalanya pening, silaunya cahaya matahari membuat retina nya terasa ditusuk jarum. Ia bertanya tanya, sudah pukul berapa sekarang.
"gue telat"- gumamnya sembari mengusak rambutnya kasar. Talitha beranjak dan memutuskan untuk segera mandi, rekan kerja nya pasti sudah menunggunya.
"Daihatsu indonesia mas...."- suara televisi langsung terpotong karena talitha mematikan salurannya, entahlah, ia hanya sedang malas untuk mendengar kabar tentang Cabang olahraga bulu tangkis.
Setelah melangkah menjauh dari area tv, ia kembali kedepan tv dan menghidupkannya. Ia akui ia munafik, tetap saja ia penasaran dengan skor yang diraih idolanya.
"yah.. Mas vito,.. Belum rejeki nya mas! Gapapa,"- Shesar hirenrustavito, iya, talitha menyukai skill shesar sebagai pemain tunggal. Sudah lama talitha menjadi penggemar atlit tampan tersebut.
Talitha berjalan tergesa menuju ruangan tempatnya praktek, segera diambil jas dokternya dan mulai membuka jam praktek. Ditengah konsultasi, ia mendapat telpon dari ruang gawat darurat, terpaksa ia harus mengoper pasiennya kepada rekan se spesialisnya.
Talitha keluar dari ruang operasi dengan lunglai, operasi tadi membutuhkan waktu 6 jam, perutnya berteriak minta diisi, matanya berdemo minta istirahat. Tulang dan persendiannya seolah kaku karena tidak banyak bergerak. Sekarang bahkan sudah sore, talitha meninggalkan handphone nya di ruangan prakteknya. Entah berapa pesan yang akan ia terima.
Mama mertua
Neng, kamu di bali atau di jakarta?
Di jakarta ma, maaf baru balas, neng baru beres operasi
Oh iya atuh neng, mama kirakamu di bali, soalnya rekan rekan suamimu pada bawa keluarganya.
Enggak ma, neng sibuk di rs, jadi gabisa ikutin kemauan aa,
Yaudah, semangat kerja nya neng, kalo dapet libur panjang, main ya ke majalaya.
Iya ma. Neng makan dulu ya ma, assalamualaikum
Waalaikumsalam.
Bohong. Talitha berbohong kepada mertua nya. Bukan ia yang sibuk, namun suaminya yang tak menawarinya untuk ikut, bukan sepenuhnya salah sang suami, mengingat bahwa... Pernikahan mereka saja hanya diketahui beberapa teman se profesi suaminya itu.
Kenapa mereka tidak mempublikasikan hubungan mereka? Jawabannya hanya satu, suaminya itu belum siap mengumumkan pernikahan mereka, mengingat mereka menikah mendadak karena perjodohan.
"sebenernya neng iri ma.. Neng iri liat keluarga lain ikut support suaminya pas tanding. Neng iri mereka bisa akrab sama penggemar suami mereka. Neng iri karena gabisa akrab sama dunia tempat suami neng kerja"- monolog talitha menyentuh angin
"mbak thal, ayo makan siang kesorean! Aku laper nih"- dito, bocah yang menjabat sebagai perawat bedah yang selalu membantunya itu mengajaknya untuk makan malam kepagian.
"ayo, eh bentar, mandi dulu, lo duluan aja, pesenin ya, sandwich aja sama... Americano 3shots espresso, no sugar ya"
"tumben gak 5shots"
"lagi mau yang agak ringan. Udah sana, mandi dulu gue"
Thalita.alfiana.z
Sweet chaos - d6 ...
500like
60commentArdhito_. Elah, aku nunggu di kantin, malah instagraman mulu
Rendy_ it's a sweet cha-oooos!. Budokter, balik atuh maneh, cicing wae di jakarta, macet
Susan_oct lho? Di jakarta neng?
Thalita memasukkan handphone nya kedalam saku, kaki jenjangnya melangkah cepat menuju cafetaria, perutnya sudah sangat perih mengingat sudah lama tidak diisi
Babunya mas jom
Incoming call .Halo
Kamu bicara apa sama mama saya?
Gaada, cuman tukar kabar aja
Mama saya marah sama saya karena saya gak ngajak kamu
Lho? Padahal aku udah bilang ke mama, aku yang lagi sibuk,
Buktinya mama marah sama saya!
Entah lah, sudah ya? Saya belum makan siang. Yang penting saya bilang kalo saya yang sibuk, bukan kamu yang tidak mengajak saya
Dih, mau banget di ajak.
Assalamualaikum!
Call ended
. Thalita memakan makanannya dengan cepat, yang ia butuhkan saat ini adalah tidur, ia tidak ingin amarahnya meledak ledak, dengan tertidur, mungkin masalahnya akan hilang, walau hanya sejenak.
Kak melati
Kamu kok gak ikut fajar thal?
Aku sibuk kak, rs lagi gabolehin aku cuti barang sebentar
Oh gitu ya, padahal kakak kangen, tiga bulan kita gaketemu. KaMu juga pasti kangen kan sama suami tengilmu itu?
Haha, biasa aja, btw aku juga kangen sama kak mel, nanti kalo kakak udah di jakarta, kita meet up ya
Boleh! Aku yang traktir deh.
Haha, oke. Udah ya kak, aku mau lanjut shift
. "thal, dipanggil pak direktur" - satu panggilan, merusak rencana istirahat thalita.
"kamu besok ikut seminar ya? Gantikan dokter aryo, dia ada panggilan mendadak dari club alumnusnya"
"baik pak. "
"flight kamu pukul 10 malam nanti, siap siap"
"baik pak"
KAMU SEDANG MEMBACA
istri atlit
Short Storynyatanya kehidupan para istri atlit tidak seindah karangan para fans. FANFICTION