Gusku Imamku 1

683 30 0
                                    

Assalamu'alaikum
Gimana kabarnya?

___________________________________________

~Semakin tinggi pohon, semakin kencang angin. Semakin berat masalah, semakin kuat dirimu~

•••••••••••••






" NUHA, NURA AYO BANGUN " teriak ???

" Apasih Ra? Aku masih ngantuk tau " ucap Nuha

" Ayo bangun. Kalian mau telat shalat tahajud emangnya? "

" Emang sekarang jam berapa sih? " ucap Nura

" Set 3 "

" Ooo set-APA SET 3? NUHA, AYO BANGUN. KITA TELAT " kaget Nura

Nuha pun kaget dan langsung bangun dari tempat tidurnya.

" Iya iya sebentar "

" Ayo cepetan "

" Iya sebentar Nura "

" Ara, tungguin kita ya "

" Iya, sana mandi "

" Iya ini mau mandi. Tungguin loh "

" Iyaaaaaaa Nura Omaimah "

Aneesha Tiara Hanniyah atau lebih kerap dipanggil Ara. Seorang santriwati yang selalu di idam-idamkan oleh santriwan.

15 menit kemudian...

" Ara, maaf ya lama " ucap Nuha dan Nura

" Iya gapapa. Lain kali kalo dibangunin tuh langsung bangun. Apa harus diteriakin dulu baru bangun? "

" Maaf Ra "

" Udah sekarang kita ke masjid "

" Iya Ra "

Skip selesai shalat tahajud dan subuh

Setelah selesai melaksanakan shalat kini mereka bertiga sedang bersiap-siap untuk sekolah.

" Eh Ra, denger-denger Gus Ghazzal udah pulang ya. Emang bener? " tanya Nuha kepada Ara

" Hah? Gus Ghazzal? Siapa? " bingung Ara

" Itu loh anak bungsunya kyai " ucap Nura

" Hah? Emang iya? Aku baru tau loh '

" Iya Araaaa. Bahkan banyak banget santriwati yang suka sama Gus Ghazzal loh "

" Ya terus? Aku harus apa? "

" Ya gak harus apa-apa sih. Tapi asal kamu tau ya, Gus Ghazzal itu ganteng banget tau. Siapa tau kamu suka sama dia "

" Astaghfirullah Nuha, mana mungkin aku bakalan suka sama si Gus Ghazzal itu "

" Gak ada yang gak mungkin Ra. Mungkin sekarang gak ada rasa tapi kita gak tau nantinya " ucap Nura

" Bener tuh Ra "

" Udah-udah jangan dibahas lagi. Mending sekarang kita berangkat "

" Iya Ra "

Jarak sekolah dengan pesantren cukup dekat. Hanya memakan 10 menit. Selama perjalanan menuju sekolah, mereka bertiga selalu melontarkan candaan.

" Eh Ra, kamu beneran gak suka sama Gus Ghazzal? " tanya Nuha

Gusku Imamku Tempat cerita menjadi hidup. Temukan sekarang