16. Kelas Lab bersama Teman baru

235 29 15
                                    

Ketika sampai di sekolah, benar saja Bel sudah berbunyi... Aku mengingat jadwal Kelas kali ini.

"Hmm aku ada kelas Vargas Sensei. Semoga bukan pake Sapu terbang Please. Aku Mohon Great Seven... Bantu aku" Ace kelihatan Sedang benar benar terpuruk.

"Ahh kalau aku ada kelas Sejarahnya Trein Sensei... Gimana kalau kamu Prefect Y/n?"

"Ehh? Kita beda beda... Bukannya kita satu kelas, satu kelompok!?"

Ace dan Deuce kaget mendengar Pernyataan ku.

"Ehh? Bukannya udah pernah dibilangin... Setiap hari ada perubahan jadwal tiap Murid. Gak kusangka kau gak tau" dengan muka menyebalkan Ace menjelaskan padaku.

"Kata Para Sensei... Itu agar kita bisa mengenal semua murid. Dan saling bekerja sama,, Yaa... Walau gak tau juga." Deuce berpikir sambil berpose.

"Yaa~ kamu mah bakalan ok aja kan Y/n Chan. Orang ada Grimm tuh, walau dia lagi bobo di dalam tas mu... Nyadar gak?" Ace menunjuk kearah tas yang kubawa.

Pantesan ini tas jadi lebih berat... Abis Makan langsung tidur ya, enak banget.

"Kalau begitu, aku dan Ace pergi ke arah sana. Kamu ke situ kan? Beda arah.. hati hati" Ace dan Deuce berlari sambil melambaikan tangannya ke arahku.

Aku menjawab nya dan langsung pergi ke arah berlawanan.

Aku berganti Pakaian Lab ku sebelum menuju ke kelas, Beruntung ada meja Lab sendirian yang tersisa.

(Lucky.. eheheh sendirian,, semoga gak ada yang-)

"Permisi? Apa kamu sendirian... Boleh aku gabung?"

Ternyata aku tidak seberuntung yang aku kira... Sehabis menghela nafas, aku langsung menatapnya untuk melihat Siapa yang sekelompok denganku.

"Ahh... Anuu- perkenalkan aku.. Epel Felmier"

Pandanganku tidak bisa lepas darinya... Dia laki laki kan? Dia sedikit lebih Pendek dariku. Suaranya bagus... Cantik banget!! Gak sopan gak sih kalau aku bilang dia cantik?

"Tampan..."

"Ehh?"

(SIAL!! woy lah... Kenapa malah kata itu yang keluar. Gak cocok banget sama Kondisi wajahnya yang lucu, imut, loveable ini.)

Tapi tidak seperti yang kuduga... Dia Malu malu dan memerah seperti Namanya. Apel

'''baru pertama... Ada yang sebut aku begitu. Ehh enggak enggak! Dia Cowok, ngapain seneng ama pujiannya'''

(''' tandanya bahasa Daerah nya Epel yah. Jadi dia ngomong pakai bahasa daerahnya itu)

"Ehh... Kamu ngomong apa??.. logat nya aku gak kenal. Maaf"

Epel yang tersipu malu langsung Menyuruh ku menghiraukan Sikap nya itu,, padahal Tadi beneran Manis, atau dia lebih suka dipanggil tampan ya? Hmmm

Tak lama kemudian Divus Sensei pun Datang dengan pose biasanya.. yang benar benar yah... Ikonik

"Baik puppies,, kalian sekarang harus buat kelompok masing masing ada 3 orang"

Setelah Apa yang Divus Sensei bilang, Murid murid ada yang protes.

"Yahh jangan 3 orang doank donk Sensei!!"
"Sensei.. gak bisa sendirian aja? Biar enak"
"Sensei! Gak ada yang mau sekelompok!"

"Sensei"
"Divus Sensei!"
"Crewel Sensei"


"BAD DOGS STAY!!"


Seketika satu ruangan Hening.

Twisted Wonderland x Y/nTempat cerita menjadi hidup. Temukan sekarang