Bye Chelsea "25"

357 12 0
                                    

"Cel, lo di jemput abi Lo?" Tanya Kathrin pada Ashel. Saat ini mereka tengah berada di penjemputan area bandara.

"Iya Trin gue di jemput sama Abi gue. Eh itu dia mobilnya. Trin gue duluan ya" Ucap Ashel melambaikan tangan pada Kathrin

"Oke Cel. Hati-hati yang jemput bukan abi Lo Cel"

"Heh Kathrin ya omongannya. Lo juga, hati-hati yang jemput Lo malaikat maut"

"ACELLLLL!" Ashel-pun langsung buru-buru lari, ia membuka mobil bagian belakang untuk menyimpan kopernya. Lalu kemudian iapun berjalan kedepan dan membuka pintu mobil samping bagian depan.

.

.

.

.

.

.

.

.

.


"Haduhhh Capek banget, Abi kenapa sih lama banget jemput Acel" Ucap Ashel sembari menyalakan handphonenya, ia benar-benar fokus pada HP nya.

"Abi. Kok ga jawab? Ab......"

Ashel terbelalak, ternyata yang menjemputnya bukan abinya. Ia adalah seorang laki-laki yang menggunakan masker, kacamata hitam dan hoody merah yang ia gunakan .

"HEH SIAPA LO ANJIR TURUNIN GUE" Ucap Ashel sembari berusaha untuk membuka pintu sampingnya yang tertutup.

"Turunin atau gue teriak!!!!"

Laki-laki yang berada di samping Ashelpun membuka kacamata, masker dan penutup kepala  hoody merah yang ia kenakan.

"Cel, ini aku"

.

.

.

Ashel-pun terkejut melihat seseorang yang saat berada di sampingnya. Seseorang yang didepannya adalah orang yang selama ini sudah lama tak bertegur sapa dengannya. Seseorang yang sangat membekas di hati Ashel. Ya, (namakamu).

"(nam), (namakamu)?"

Tikkkkkkkk

Air mata Ashel terjatuh saat itu juga.

(namakamu)-pun menepikan mobilnya kepinggir jalan. Ia melihat ekspresi Ashel yang menangis.

"Cel..."

Saat itu juga Ashel langsung memeluk (namakamu) dalam tangisannya. (namakamu)-pun tersenyum sembari mengusap kepala Ashel.


.

.

.

.

.

.

.

.

.

.

.


.

Saat ini mereka sedang berada di rumah (namakamu). (namakamu) mempersiapkan halaman belakang rumahnya, dekat kolam renang untuk dijadikan area menyambut Ashel. Halaman belakang rumah tersebut di hiasi oleh lilin dan bunga disekitarnya.

..

.

"Kamu suka?" Ashelpun mengangguk dan tersenyum pada (namakamu).

NO GOLDEN RULES | Ashel JKT48Tempat cerita menjadi hidup. Temukan sekarang