mungkin memang kamu dan hujan
bukan dua hal yang bisa disebut sama
sebab hujan buatku tenang
kamu buatku gundah
tapi mungkin kamu dan kopi
adalah dua hal yang bisa disebut satu
sebab kamu dan kopi punya senyawa yang tidak kumengerti
sama-sama membuat nyaris tiap malamku tanpa lelap
sulit lelap
Jan, 13
KAMU SEDANG MEMBACA
WORDS - Write It Down
Random"Kadang kita hanyalah jiwa yang bisu. Tak mampu berkata kemudian menipu. Berharap baik baik saja, padahal sakit di jiwa. Bilang tak apa-apa, tapi berharap tatapan mengapa."
