Teruntukmu, Temanku.
Ending dari sebuah cerita ialah perwujudan nyata dari realita kehidupan. Pada dasarnya hidup itu berjalan mengikuti arus waktu yang terus berputar. Manusia silih berganti datang dan pergi dalam kehidupan, namun hidup akan terus berjalan.
KAMU SEDANG MEMBACA
Teruntukmu, Temanku.
Poesíaa poetry by irenaluwie. Ada kisah yang ingin aku ceritakan padamu teman terbaik yang pernah ada di dalam hidupku. cover by rainyshaa