ONE HADIS #KETABAHAN

134 9 0
                                    

"Kebanyakan orang, jika tertimpa musibah penyakit atau lainnya, mereka tabah dan sabar; mereka sadar bahwa itu adalah qodho dan qodar Allah SWT. Tetapi jika diganggu orang, mereka sangat marah. Mereka lupa bahwa gangguan-gangguan itu sebenarnya juga qodho dan qodar Allah SWT, mereka lupa bahwa sesungguhnya Allah SWT hendak menguji dan menyucikan jiwa mereka.

Rasulullah ﷺ bersabda; "Besarnya pahala tergantung pada beratnya ujian. Jika Allah SWT mencintai suatu kaum, ia akan menguji mereka. Barangsiapa ridho, ia akan memperoleh keridhoaannya; Barangsiapa tidak ridho, Allah SWT akan murka kepadanya." (HR. Thabrani & Ibnu Majah)

Al Imam Al Habib Abdullah bin Alwi Al Haddad Ra

۞ اَللهُمَّ صَلِّ عَلَى سَيِّدِنَا مُحَمَّدٍ وَعَلَى آلِ سَيِّدِنَا مُحَمَّدٍ ۞

Muslimah Hijrah. Ukhuwah Muslimah Hijrah

REMAJA ISLAM PART 5Tempat cerita menjadi hidup. Temukan sekarang