gatau kenapa,bisa langsung suka-San

942 24 6
                                    

Dirumahku,tepatnya dikamar,diatas bed cover yang menggunakan seprei warna abu2 kesukaan ku.
14februari 2018
hari ini,aku menuliskan,menceritakan tentang "Dia" yang kini tidak bisa aku Genggam lagi.
Namaku Clara sherina berliana, kalian boleh panggil aku "Ara" aja.
tinggiku sekita 165cm, bisa dibilang pendek sih,hobby ku cuma"makan". eh engga deng aku suka makan tapi aku juga suka masak.
aku anak pertama dari 2 bersaudara, aku punya satu adek cowo, namanya fathailah Djuanda. cakep sih, cuma dia paling benci sama yang namanya "cinta", semua yang ada sama dia 100% timbal balik sama yang ada sama aku.
dia dipanggil Juan, idk why, mungkin aja karena nama dia itu djuanda kali ya.
aku punya mama,papa,bunda,ayah.
pasti kalian bakalan nanya, kok ada mama lalu ada bunda? kok ada papa lalu ada ayah?
jadi aku jawab sekarang,iya papa dan mama ku itu pisah, dan mereka masing-masing menikah lagi,dan memang lalu aku menjadi 2 papa dan 2 mama.
udah-udah skip bahas ini,karena kali ini aku akan menceritakan tentang "Dia".
rabu,iya hari dimana aku pindah sekolah dari SMA 5 Jakarta, pindah Ke sekolah swasta yang ada dibatam.
SMA PERKASA Batam.
"mau masuk kekelas mana nak?" tanya bapak guru yang sedang menulis data-data ku di ruang TU
"saya mau dikelas dimana aja pak,terserah pilihan dari sekolah" jawab ku
"oke kalau gitu saya masukin kamu kekelas 11 ips A ya"
"iya pak"
"ayo sekarang saya antar kamu,"
....
"ma,temanin ara sampe kekelas ya ma" tanya ku ke mama
"iya nak,tapi setelah itu mama langsung pulang ya"
"oke ma"
..
iya aku minta mama untuk anterin kekelas,karena aku merasa malu sekali karena ini adalah hari pertama aku sekolah disini.
setelah sampai dikelas,aku disuruh pilih tempat duduk(kata bapak itu sih "pilih"cuma apa yang harus aku pilih,sedangkan kursi yang kosongnya pas benar2 tinggal 1)
"iya sudah,kamu duduk disini aja, sama widyani,nama kamu widyani kan nak?"
"iya pak,tumben bapak tau nama siswa,ciee wkwkwk" jawab perempuan yang sedang duduk yang tidak ku kenal.
dan kemudian mama pun pulang. tidak lama kemudian terdengar sautan dari anak-anak sekitar kelas yang terdengar seperti.
"wih anak baru wak"
,"gils gils ada anak baru",
"kenalan woy","malu lah aku njer""jomblo ga ya","cantik jga wak".
terdengar seperti itu pokoknya.
"siapa nama kamu?"kata perempuan yang tadi kudengar namanya widyani2 gitu.
"nama aku?"
"iya nama kamu"
"nama aku Clara sherina berliana,kamu panggil aku ara aja"
"kamu pindahan dari mana?,"
"Dari SMA 5 Jakarta,"
"wah anak Jakarda men" langsung terdengar sautan dari cowo-cowo yang tiba2 datang.
"hai anak baru"
"hai juga"
lalu aku hanya balas dengan senyuman.
...
sekolah disini enak sekali,akan ku ceritakan pada kalian bagaimana suasana di sekolah ini,
Kelas ku berada di paling pojok di atas, dengan Cat kapur yang berwarna biru diatas dan putih dibawah. disini semua teman-temannya baik-baik. ramah2 spertinya aku akan betah sekolah disini. semoga saja.
....
tiba-tiba datang ketua kelas dari kantin sepertinya,soalnya dia membawa bungkusan makanan.
"Teman-teman kita kedatangan teman baru, kedengarannya sih dari SMA 5 Jakarta, kalian harus baik2 sama dia ya,kalo begitu sekarang kita minta dia untuk memperkenalkan dirinya didepan kelas" kata ketua kelas yang badannya kecil tetapi suaranya sangat besar dan cempreng, Dia cewe, jarang2 sih memang ada ketua kelas cewe.
lalu aku maju kedepan. karena widya bilang,maju ra.
"Hai teman2 selamat pagi"Sapaku
"pagiiiiiiii" kata mereka serentak dan kuat,tetapi tidak dengan cowo yang sedang duduk diujung kelas sedang memainkan gadget nya,sepertinya sedang bermain game,karena setau aku cowo kalo lagi main game tidak bisa diganggu,
"WOY,Ihhh sannnnnn, Jawab tu sapaan dari dia" kata anak cewe yang sedang berdiri dipintu
"eh iya, lanjut aja" kata dia, yang tadi kudengar nama nya "san" dan mungkin dia lah yang akan aku ceritakan dalam cerita ku.
Nama ku Clara Sherina Berliana kalian bisa panggil aku Ara ya, aku pindahan dari SMA 5 Jakarta.
terimakasih teman2 karena sudah menerima aku dikelas ini.
begitu lah perkenalan ku bersama mereka, yang bersaut menyaut seperti"jomblo gak?","rumahnya dimana","cantik bgt" gitu gitu pokoknya.
mungkin kalian bakalan bilang kok aku langsung berani maju kedepan memperkenalkan diri tanpa rasa malu. dan kalian harus tau banyak yang bilang aku memang bisa dikatakan pemberani dan tidak pemalu, tapi sebenarnya "aingg malu".aing itu artinya Saya/Aku tetapi bahasa kasar dalam bahasa sunda.
..
saat Bel pulang sekolah berbunyi, aku sedang menunggu mama yang menjemput di depan sekolah dan duduk di Semen yang terbentuk petak2 seperti memang disiapkan untuk menjadi tempat duduk para siswa yang menunggu jemputan.
tidak lama kemudian tiba-tiba ada mobil HONDA JAZZ warna putih dengan kaca mobil yang sangat gelap, dan plat number nya "BP.1309 SN"
tiba- tiba dia membuka kaca dan mengatakan" kamu Ara kan?"
"iya" aku jawab singkat karena mukanya tidak jelas dan aku tidak kenal.
"Aku San, yang tadi dikelas megangin hp aja saat kamu lagi kenalin diri, maaf ya ga merhatiin"
dalam hati ku, ini cowo teraneh, yang mintaa maaf karena ga merhatiin saat kenalan diri.
"mau maafin ga?" tanya nya lagi karena tadi aku diem.
"eh, iya San. gapapa kok dan ga perlu mintaa maaf"
"mau bareng?, rumah kamu dimana?"
"hm engga deh kamu duluan aja, karena mama juga lagi dijalan" padahal dalam hati aku ngapain sih ngajak2 kenalan deket aja belum, tapi emang sih niatnya baik, tapi ttp aja SKSD. ah bodo'ah pokoknya
"yaudah,aku dluan ya ara,hati2 kamu"
"iya" yang kemudian aku balas dengan senyuman saja.
...
HARI KEDUA SEKOLAH
hari ini aku pergi sekolah naik Ojek, karena mama ku ada kerjaan dan mama tidak bisa anter,dirumah ku ada sih mobil punya ayah,tetapi serius aku tidak pandai membawa nya dan aku juga belum berani, karena belum punya sim, dan dirumah ada Motor juga, aku pandai bawa motor, tetapi mama tidak mengizinkan aku membawa motor, karena jarak dari sekolah ke rumah lumayan jauh dan melewati jalan raya yang lebar.
Jujur aku sangat malu karena harus jalan sendirian kekelas yang berada diujung dan melewati beberapa kelas yang terasa sangat asing bagi ku.
saat sampai dikelas aku kira akan ramai sekali orang2 dikelas, tetapi ternyata sesampainya aku dikelas belum ada satu orang pun yang ada selaain aku, tetapi berbeda dengan kelas2lain yang sudah lumayan ramai.
karena sangat merasa bosan,aku membuka Hp dan lalu membuka aplikasi instragram dan melihat post2 an orang2, karena pada saat itu instragram belum bisa atau belum ada STORY yang biasa nya ada dibagian atas.
saat aku melihat notif instragram aku melihat ada notif
San wijaya following you.
yaampun dia adalah orang pertama yang tau sosial media ku. dan yang pertama kali nge follow aku.
hm "yaudah mungkin kebetulan saja biarkan saja" kataku dalam hati
tidak lama kemudian datang siswa kelas 11 Ips A satu persatu,
dan kemudian datang widyani
dan tiba2 widya mengatakan" Ara kamu mau tau gak?"
"mau tau apa wid?"
"cowo yang semalam duduk megangin hp, yang ga hirauin pas kamu lagi kenalin diri"
"iya,kenapa dia?"
"dia spam Line aku malem2 cuma nanyain kamu, dan katanya dia mau deketin kamu"
"ah, kamu ada-ada aja,udah ah gausa bahas kirain apaan juga, ternyata bahasin cowo"
"hahahah emangnya kenapa Ra?" tanya widya sambil sedikit ketawa dan nada penasaran
"gaa apa2 sih, aku cuma males bgt bahas cowo, gapenting tau, mending mikirin yang lain yang lebih penting"
"hahaha ada-ada aja kamu ini Ra, dia tu cowo plg cakep njir di skolah kita ah,"
"eh udah gausa bahas ah"
"hahahahaha cie ada yang suka cie "kemudian widya ketawa,
emang sih ini hari kedua aku sekolah disini, tetapi aku merasa seperti sudah deket skali sama widya, dia asik, dan seperti nya dia juga bener2 baik.

San&AraTempat cerita menjadi hidup. Temukan sekarang