Chap 2

1.7K 192 43
                                    

Aku memicingkan mata ke arah pintu agar terlihat jelas siapa yang menghampiriku. Setelah aku berfikir, lalu ber-oh ria karena mengetahui siapa siswa tersebut-- ternyata dia si pemilik surai orange yaitu, Asano Gakushuu dari kelas 2-A.

2nd person POV

Ya dia adalah Asano Gakushuu. Siapa yang tidak tau, seorang siswa teladan dan sekaligus ketua osis yang terkenal sempurna, baik di  akademik maupun non akademik. Bahkan kau yang pendiam dan tidak pernah mencari tahu tentangnya pun tahu siswa tersebut.

"Apa kau [F/N]-san?" tanya surai orange itu.
"Hmm." Kau membalasnya dengan singkat
"O-oh ya, aku Asano Gakushuu."
"Tanpa kau beritahu pun aku sudah tahu." Ketusmu. "Ada apa kau datang kemari." si pemilik surai orange itu terkejut dengan sikapmu yang dingin itu.
"Oh aku hanya kelelahan, aku ingin menghirup udara segar jadi aku kemari."

Kau tidak menjawab pernyataannya, melirik bekalmu yang sudah habis, lalu menutupnya dan kembali ke kelas tanpa berpamitan dulu kepada Asano.

Surai orange itu sweat drop melihat tingkahmu yang dingin itu dan menggumamkan sesuatu. "hm.. Menarik." Sambil menaruh tangannya di dagu sang pemilik.

[Y/N] POV

"Oh aku hanya kelelahan, aku ingin menghirup udara segar jadi aku kemari."

Bahkan seorang yang terkesan sempurna pun bisa merasakan lelah. Batinku.

Aku segera menuruni tangga lalu berjalan kearah kelas. Saat tiba di depan pintu aku mengambil nafas dan segera mengeluarkannya dengan mata terpejam. Ku harap tidak akan terjadi apa-apa. Aku menggeser pintu lalu segera menuju kursi yang aku duduki. Aku melihat coretan - - yang sepertinya baru saja dituliskan di mejaku yang bertuliskan 'mati'.

Aku segera duduk di kursiku, aku menghela nafasku dengan kasar. Lalu menenggelamkan kepalaku di lipatan tangan.

TimeSkip~

2nd person POV

Kau berjalan keluar kelas, lalu menuju toilet. Kau sempat berpapasan dengan beberapa siswa yang kau tidak tahu. Ah mungkin itu kakak kelas.

Kau melihat wajahmu di pantulan cermin toilet, terlihat wajahmu yang terlihat cantik dengan manik [E/C] dan surai [H/C], lalu kau membenarkan bajumu serta dasimu yang terlihat berantakan.

"[Y/N]-san~" Mayu tiba-tiba datang dan menarik rambutmu ke belakang. "Ada apa dengan wajahmu itu hm." Ia segera memegang kedua pipimu dengan satu tangan.

Kau tidak terusik sama sekali dan tetap memilih diam, lalu tanpa kau sadari Reiko menyirammu dengan air menggunakan selang, dan Mayu mendorongmu hingga kau terjatuh di lantai. Membuat mereka tertawa tanpa ada rasa bersalah sedikit. Kau geram. Tentu saja. Selama ini kau hanya menahan dan terus menahannya.

Mayu dan Reiko pun meninggalkanmu dengan keadaan basah kuyup. Lalu ada gadis dengan surai hitam yang di kepang dua masuk kedalam toilet dan menyadari ada kau yang sedang terduduk dilantai. Si pemilik surai segera membantumu untuk berdiri.

Gadis tadi membawamu ke ruang ganti, dan meminjamkanmu baju olahraga. Karena kau tidak membawa baju olahraga jadi kau terpaksa untuk meminjamnya.
"Oh iya, kita belum berkenalan ya." ujar gadis itu dengan senyum yang masih menempel di bibirnya. "Perkenalkan aku Okuda Manami dari kelas 2-A."

***

Hai~ Rika kembali lagi. Gomen-nassai Rika kemarin udah pernah bilang bakal manjangin chap selanjutnya, tapi ternyata masih tetep pendek. Ini karena imajinasi Rika yang kurang luas. Jangan lupa vomment ya!

See u next chap!

Because Of YouTempat cerita menjadi hidup. Temukan sekarang