(Tap to listening music) ^
Bus kota pun datang, setelah aku turun untuk pulang ke rumah ternyata lelaki itu mengikutiku sampai kerumah. udah kayak video klip peterpan aja haha.
“ih apa sih kok ngikutin”
“siapa juga yang ngikutin kamu” katanya dengan muka sedikit menjengkelkan
*
aku pun bergegas untuk masuk ke rumah dan dia pun teriak
“hei anak indie,aku mau minta nomor kamu. siapa tau kau menyukaiku”.
aku masuk dan bergumam “dasar lelaki aneh” aku berharap aku nggak pernah ketemu dia lagi, dasar manusia salmon.
*
Semenjak perkataan itu, aku takut untuk bertemunya. Bukan takut sih lebih tepatnya kesal sangat kesal-_-
Selang seminggu,aku sangat sangat bersyukur karena tidak menemukan manusia salmon yang menyebalkan itu.
*
“Oh iya malem ini ada konser indie” kata salah satu temanku. Siska dia adalah salah satu teman ku yang menyukai band indie juga bersama pacarnya
“Di Wonderia kan? Liat ayo langsung book tiket” kataku sedikit speechless
“Tapi gue sama pacarku ya? lo sama siapa?”
“YAHHH MASA GUE NYAMUK SIH AH” sedikit kesal sih, tapi yaudah lah penting kan band indie nya
*
sampai malam harinya kita bertemu didepan Wonderia, seorang lelaki menyapaku“Hai,sudah gue tebak lo liat ini juga. mana nomer lo?” seorang lelaki itu ternyata si manusia menyebalkan
“apa sih, buat apa ntar lo naksir gue malah gue yang susah”
“pd gila nih cewe,lo yang suka gue” kata manusia menyebalkan iniDan temanku datang membawa tiket dan berkata
“gausa pada debat gitu nanti malah jadian”
“idih” kataku sambil menatap sinis lelaki menyebalkan ituSetelah Konser Stars and Rabbit berakhir laki laki menyebalkan itu kembali muncul
“OH GOSH! SIAPA SIH DIA KENAPA MUNCUL TERUS!” gumamku kepada Siska. Eh laki laki itu memberi matcha latte yang jelas jelas minuman itu aku suka.
“nih pasti capek abis nyanyi worth it” sambil memberi minuman itu
“matcha latte? kok kamu?” heran ku kenapa dia tau?
“kenapa? kamu suka matcha latte kan? atau kamu suka aku?” dengan nada menyebalkan seperti biasanya
“apa sih, kok tau sih?” aku masih heran kenapa dia tau?
“itu hal bodoh yang harus diketahui cowo tampan kayak aku buat cewe pendek kayak kamu”
“hmmm, yaudah sini hp kamu. dari pada ngejar ngejar aku terus minta nomor” sebagai tanda terimakasih untuknya
*
Entah setelah pertemuan itu, bahkan hal bodoh yang dia lakukan. Aku merasa ada yang kurang jika dia tak ada, hal rumpang yang tak pernah rampung. Euforia malam berarak mendung, hujan turun. Kerumunan orang memilih menepi dari konser dan berkata “ah hujan kenapa sih” tapi lelaki menyebalkan itu? ya dia lebih memilih tetap bernyanyi di bawah hujan lalu dia melihatku dan menghampiriku kembali.“kok ga neduh sih kayak yang lain?” tanya dia heran kenapa aku tak menepi seperti yang lain.
“aku lebih suka hujan hujanan disini, dari pada harus neduh” jawabku kepadanya
“yaudah sini, aku tunjukin hal terindah dari indie dan hujan” dia pun menarik tanganku dan mengajakku maju paling depan
*
“YASH MAN UPON THE HILL!” kata yang serentak aku ucapkan setelah itu kita bertatap mata dan tertawaApakah Puan akan segera menemukan Tuan?

KAMU SEDANG MEMBACA
Tuan dan Puan
RomancePertemuan Tuan yang mengobati luka Puan menjadikan Puan menganggap Tuan adalah penghuni rumah barunya. Puan adalah rumah. Penikmat band Indie, senja dan kopi. Seperti luasnya lautan dan tingginya pegunungan, Puan mencintai Tuan.