Waktu telah berlalu satu minggu, Fanny berusaha untuk melupakan kejadian di puncak. Baginya kejadian itu adalah kejadian yang sangat mengerikan. Dia berharap takkan terulang kembali.
"Fan, emang luka lo belum sembuh? kok plesternya masih nempel" tanya Suci
"Plester-plester.... lo pikir muka gue lantai?" omel Fanny
"Hehehe,,, maksud gue perban" ucap Suci nyengir
"Belum nih,,," jawab Fanny
"!#*'&#£#€*#&#!#&!&#€*_#&^^#&" suara gaduh berhasil merebut pandangan Fanny.
"Apaan sih, rame banget" ucap Felicie kepo
"Kepo banget sih lo " gertak Silvi
"Kalo gak kepo, gak bakal dapet info tho" kata Felicie dengan santai
"Jon, itu kenapa ribut?" tanya Tiara
"Oalah, itu,...katanya sih ada murid baru. Cewek, cantik lagi" cerocos Jono
"Palingan juga masih cantik gue" kata Felicie dengan sombong
"Kalo itu bener,, neng Felicie emang palinggg cantik" puji Jono
"PD" kata Fanny
"Btw,dia masuk kelas mana?" tanya Tiara. Belum sempat terjawab, masuklah pak Vendi
"Pagi anak-anak" sapa pak Vendi
"Pagi pak" jawab mereka serentak
"Kalian akan memiliki siswi baru," kata pak Vendi
"Silahkan perkenalkan" pak Vendi mempersilahkan siswi baru itu.
"Hay, perkenalkan nama saya Fionna" ucap siswi baru
"Nama panjangnya siapa?" Tanya Aldi
"Fiooooooooonnnnnnnnnaaaaaaaaaa" jawabnya dengan suara lantang. Semua siswa siswi kelas XI IPA tertawa
"Baik,silahkan duduk" pak Vendi mempersilahkan Fionna duduk. Fionna duduk di samping Ersya,karena hanya disitulah tempat kosong.
Batin Fanny menjerit. Dia cemburu, hatinya terbakar oleh bara penikung. Fanny tidak ingin Ersya duduk dengan siswi baru di kelasnya.
"Hay" sapa Fionna
"Hay" jawab Fanny dengan canggung
"Salam kenal ya, gue Fionna" ucapnya
"Gue Fanny"
"Gue Felicie"
"Gue Silvi"
"Gue Suci"
"Gue Tiara"
"Lo pindahan dari mana?" Tanya Felicie
"Gue dari Sumatera" jawab Fionna
Fanny hanya terdiam, dia masih kesal dengan Fionna.
"Oiya,yang di samping gue itu siapa namanya? Kok gue nanya dia diem aja. Emang mulutnya lagi bisulan?" Tanya Fionna
"Mana ada bisulan di mulut" ceplos Silvi
"Namanya Ersya, orangnya emang gitu" kata Tiara
"Fan, lo di panggil sama bu Lani tu" kata Monica. Fanny segera bangkit dan menuju ruang guru untuk menemui ibu Lani.
Ternyata Fanny akan mengikuti lomba cerdas cermat sains. Cerdas cermat yang terdiri dari 3 orang. Fanny (fisika), Ersya (kimia) dan Tiara (Biologi). Selain itu Felicie juga mengikuti cerdas cermat namun melalui IPS. Felicie (ekonomi), Silvi (sejarah) dan Rangga (goegrafi).
KAMU SEDANG MEMBACA
Trapped In A Circle Of Love (COMPLETED)
Novela JuvenilPemula guys,,, Butuh saran yang membangun Masalah demi masalah yang selalu berdatangan silih berganti,untuk melalui hidup yang dijalani Fanny.Rintangan demi rintangan yang harus dia lalui untuk mendapatkan perhatian dari seseorang yang dia cintai...