◾The Forest Spirit ◾1.2

681 99 8
                                    

Mulai saat itu, aku tidak pernah melewatkan liburan musim panasku untuk pergi ke rumah kakek.












Taeyong. . .

Dia lah yg menjadi alasanku. Roh berwujud manusia itu juga dengan setia menunggu tiga musim berlalu sampai tiba musim panas kembali untuk bertemu denganku.

Hingga beberapa musim panas telah kami lewati, tak terasa kini aku sudah menjadi siswi SMP tahun pertama. Dan saat liburan musim panas kali ini, aku sudah tidak sabar ingin menunjukkan penampilanku mengenakan seragam baruku padanya.




~




"Jadi, bagaimana penampilanku ?", pamerku didepan Taeyong sambil memainkan ujung jas seragamku

Ups! Gambar ini tidak mengikuti Pedoman Konten kami. Untuk melanjutkan publikasi, hapuslah gambar ini atau unggah gambar lain.

"Jadi, bagaimana penampilanku ?", pamerku didepan Taeyong sambil memainkan ujung jas seragamku.

Dia mengamatiku sebentar.





"---Hmm, kau masih terlihat seperti seorang perempuan", katanya dengan nada datar

Ups! Gambar ini tidak mengikuti Pedoman Konten kami. Untuk melanjutkan publikasi, hapuslah gambar ini atau unggah gambar lain.


"---Hmm, kau masih terlihat seperti seorang perempuan", katanya dengan nada datar.

Aku memutar bola mataku malas. "Bukan itu yg ingin kudengar, Tae. Kau pikir aku bisa berubah menjadi apa, huh ?"


Terkadang aku masih sulit membedakan Taeyong yg sedang bercanda atau tidak. Tapi kedengarannya tadi dia tidak sedang bercanda.

Sebagai roh anggap saja Taeyong hanya tidak mengerti bagaimana cara menilai penampilan seseorang secara 'normal'.

Ya, itu mungkin terjadi padanya yg memiliki tubuh abadi. Secara keseluruhan penampilan Taeyong tidak berubah sedikit pun, masih sama seperti saat kami pertama bertemu. Dibandingkan dengan manusia, roh memang tidak bisa menua. Jadi seiring berjalannya waktu usiaku perlahan semakin mendekati usia Taeyong. Dan cepat atau lambat usiaku juga pasti akan melewatinya.












Jauh didalam lubuk hatiku, aku sempat berharap andai saja Taeyong bisa menjadi manusia.

Mini Series Sowon Ft BB IdolsTempat cerita menjadi hidup. Temukan sekarang