28

1K 29 0
                                    

Akhirnya hari yang ditunggu tunggu tiba,gadis cantik itu sudah siap dengan pakaiannya dan bersiap menuju gedung acara wisudaan

Dengan mengenakan pakaian wisudanya,gadis itu berjalan didampingi oleh kedua orang tuanya gadis itu terlihat cantik walau rambut indah yang ia gerai tertutup oleh topi wisuda

Dera harus berpisah duduk dengan orang tuanya,mereka berdua duduk di bangku khusus orang tua dan dera sendiri duduk di bangku para wisudawan lain.dera mengambil duduk disamping rayna

"Gak nyangka ya,udah wisuda lagi"ucap dera

"Iya,gue ngerasa baru kemarin gue diterima dikampus ini lah sekarang udah mau lulus aja"

Obrolan mereka terhenti karena acara sudah akan dimulai,MC sudah membuka acara diikuti sambutan sambutan dari orang penting

Setelah itu satu persatu nama mulai dipanggil,detak jantung dera berdegup kencang tangannya mulai basah karena keringat

"Adera niandra asya"

Namanya pun tersebut,dera berdiri kemudian berjalan menuju panggung,menerima sebuah kertas digulung dan diikat menggunakan pita biru lalu tersenyum dan melambai lambai pada teman juga orang tuanya

Setelah nama para mahasiswa sudah disebutkan semua,mereka membuka kertas tersebut lalu bersorak ria setelah melihat bahwa mereka semua lulus dan sudah tidak memiliki kewajiban menjadi mahasiswa lagi

Mereka melempar topi keatas,sambil meloncat kegirangan ,

akhirnya penderitaan mereka sebagai pelajar telah selesai,sekarang mereka tinggal melanjutkan kewajiban sebagai pekerja,dan memulai karir mereka masing masing.

Setelah acara lempar topi,kegiatan wisudapun telah selesai,dera dan teman temannya berkumpul ditempat biasa mereka tongkrongi

Para orang tua mereka suruh agar pulang terlebih dahulu,merasa mengerti mereka mengikuti kemauan anak anaknya yang ingin menghabiskan waktu bersama teman temannya

"Anjir ga nyangka asli kita udah LULUS.."teriak putri

"Yaallah mamah,mela ga mimpi kan kalo mela lulus"ucap mela

"Gue ngerasa baru kemarin gue ikut mpls kok udah lulus lagi"ucap Setya

"Ya inilah hidup kadang tak terduga"ucap rayna dibalas anggukan dera

Setelah bercanda ria,dera yang sedang asik terkejut karena sebuah tangan menutupi matanya

Dera memegang tangan tersebut dan berusaha menebak siapa si pemilik tangan kekar itu

"Yuda"panggil dera

Dan tangan kekar itu terlepas,dera berusaha menetralkan cahaya yang masuk kekornea matanya

Ternyata benar,tangan kekar itu milik raudha yang tersenyum sambil memegang buket bunga yang indah

"Happy graduation ya,cie lulus"ucapnya sambil menyodorkan buket bunga yang ia beli

"Makasih yuda,iya gak nyangka banget"

"Eh woi ke foto dulu kuy,keatasin kertas ama topinya"seru putri

"Oke sekarang kita happy fun seharian pokonya,sebelum kita berpisah fokus sama kerjaan masing masing"ucap mela

Dera duduk didekat jendela dan disampingnya ada raudha yang terus memandangi wajah dera yang sangat cantik dimatanya

"Kenapa liatin aku?"

"Kamu cantik"balasan raudha membuat dera tersipu

"Bisa aja,eh iya nanti aku mau kerja di rumah sakit cinta kasih"

Adera StoryTempat cerita menjadi hidup. Temukan sekarang