Happy reading ✨
Kali ini Sean akan mencoba untuk melamar Yuna yang ke2 kalinya. Ini adalah keputusan terakhir Sean. Jika kali ini lamaran nya akan ditolak lagi sama yuna, Sean benar-benar akan sangat kecewa.
Siang ini sepulang dari pekerjaan kantor nya, Sean Mampir ke salah satu mall. Sean akan berencana membeli kembang api untuk acara lamarannya nanti malam. Sean di temani oleh 2 bodyguard perusahaan nya. Sesampainya di dalam mall Sean mulai mencari barang-barang yang ia perlukan selama proses lamaran.
Sean telah usai berbelanja, ia kembali pulang kerumah untuk menunggu malam yang dinanti nantikan.>>>
Sean melirik jam di tangannya, hari sudah menunjukan pukul 20.00 malam. Sean segera membersihkan diri dan juga memakai setelan jas untuk melamar Yuna di London eye.
Setelah Selesai mempersiapkan segalanya, Sean langsung bergegas menjemput Yuna. Sean sebelumnya sudah mengirim message kepada Yuna bahwa ia ingin mengajak Yuna beekeling kota London bersama nya.
( Rumah Yuna )
Yuna saat ini tengah merias wajahnya secantik mungkin, pasalnya malam ini Sean akan mengajak nya keluar. Entah mengapa malam ini Yuna merasa sangat gugup akan berjumpa dengan Sean.
"Mbak res, bagaimana penampilan aku?" Tanya Yuna kepada Ressya setelah ia selesai makeup.
KAMU SEDANG MEMBACA
Strong Girl✨
RomanceBisakah seorang Yuna Aulya Valerie menghidupi putranya seorang diri, semenjak ia ditinggal oleh sang suami tercinta?