Seis Dias Band

196 42 6
                                    


Maafkan aku yang terlalu fokus sama pemeran utama dan sampe lupa sama band kita di book ini. Jadiii, di book ini ada satu band yang cukup terkenal, namanya Seis Dias. Yuk kenalan lagi sama merekaa...

Seis Dias Band


Arti nama : enam hari, hari keenam. Makna secara lebih dalamnya adalah hari dimana kita bisa leha-leha dengan tidak perlu memikirkan tugas atau pekerjaan yang belum selesai atau omelan atasan, apalagi besoknya Minggu yakan.

Tahun debut : 2017

Terdiri dari lima cowok dengan jurusan yang beda-beda, dimana kesemuanya ini umurnya rata-rata sama, 19-20 tahunan. Band ini nggak setenar band kawakan macam Armada, tapi keberadaannya cukup disegani dan lagu-lagunya terkenal.


Name   : Sagar Baswara

Ups! Gambar ini tidak mengikuti Pedoman Konten kami. Untuk melanjutkan publikasi, hapuslah gambar ini atau unggah gambar lain.

Name   : Sagar Baswara

Stage name : Sagar

Nickname : Sagar, Sugar, Agar-agar

Position : Leader, vocalist, guitarist

Selain posisi di atas, Sagar juga songwriter. Hampir semua lagu yang dinyanyikan Seis Dias ini hasil kolaborasi ciptaannya dan member lain.

Masuk di Fakultas Ilmu Budaya kayak Dirga.


Name   : Jarvas Kanigara

Ups! Gambar ini tidak mengikuti Pedoman Konten kami. Untuk melanjutkan publikasi, hapuslah gambar ini atau unggah gambar lain.

Name : Jarvas Kanigara

Stage name : Jarvas

Nickname : Jarvas, Jav

Position : Vocalist, guitarist

Bersama member lain, dia juga suka menciptakan lagu-lagu. Kadang juga menciptakan lagu buat dirinya sendiri.

Fakultas Kedokteran, tepatnya lagi menempuh Pendidikan Dokter.


Name : Bramasatya Reswara

Ups! Gambar ini tidak mengikuti Pedoman Konten kami. Untuk melanjutkan publikasi, hapuslah gambar ini atau unggah gambar lain.

Name : Bramasatya Reswara

Stage name : Brama, Satya

Nickname : Brama, Bram, Bra

Position : Vocalist, bassist, rapper

Oknum tersakiti yang menjadi pelopor dari penciptaan lagu-lagu galau.

Anak FISIP, Ilmu Politik. Most wanted. Salah satu yang bening di FISIP.


Name : Wirasana Mahendra

Ups! Gambar ini tidak mengikuti Pedoman Konten kami. Untuk melanjutkan publikasi, hapuslah gambar ini atau unggah gambar lain.

Name : Wirasana Mahendra

Stage name : Wira

Nickname : Wira

Position : Keyboardist, synthesizer, vocalist

Sama sih kayak yang lain, pencipta lagu-lagu galau.

Anak FPIK (Fakultas Perikanan dan Ilmu Kelautan), Oseanografi.


Name : Dirgantara Arsyad

Ups! Gambar ini tidak mengikuti Pedoman Konten kami. Untuk melanjutkan publikasi, hapuslah gambar ini atau unggah gambar lain.

Name : Dirgantara Arsyad

Stage name : Dirga

Nickname : Dirga, Arsyad

Position : drummer

Nggak terlalu bisa nyiptain lagu dia, masih belajar katanya.

Anak FIB, Sejarah.

Imut.


---

The Days of JarvasTempat cerita menjadi hidup. Temukan sekarang