Happy Reading Guys :)
Jangan Lupa Vote dan Comment yaa
Jam sudah menunjuk kan pukul 7 malam Roger menyuruh Jessica dan Diana untuk segera bersiap-siap dah menyuruh mereka menggunakan gaun.
"Kita akan kemana, Roger?" tanya Jessica riang.
"Apakah kita akan jalan-jalan? Wahh.... Aku sudah sangat lama menantikan nyaa" lanjut nya.
Sedangkan Roger hanya diam tidak ingin menjawab pertanyaan princess nya.
Sedangkan Diana hanya diam dirinya tidak tahu kemana anaknya itu membawa mereka, bertanya pun percuma Roger tidak akan menjawab nya.
Tapi Diana dibuat bingung, kenapa mereka disuruh menggunakam gaun? Apakah mereka akan ke pesta? Tapi, apa yang membuat Roger ingin membawa mereka? Bukankah Roger paling takut jika membawa dirinya dan Jessica keluar bahkan untuk membeli keperluan rumah saja tidak boleh. Dan sekarang mereka pergi menggunakan taxi? Oh astagaa Roger aku tidak tahu apa yang ada di pikiran mu sekarang. Ia menggelengkan kepalanya.
Roger melihat tingkah aneh Diana melalui kaca mobil "Mom, are you oke?"
"Ya ya ya... Lebih baik kau fokus menyetir saja"
Sedangkan Jessica sudah tertidur di samping Diana karena terlalu lelah bahagia karena ini pertama kalinya untuk Jessica pergi keluar selain pergi ke restoran.
Setelah satu jam perjalanan akhirnya mereka sampai disalah satu mension
Sebelum ia pergi, ia sudah menghubungi tangan kanan nya untuk menyuruh Anne mempersiapkan Bellen dengan sangat cantik.
Flashback on
"Jack, katakan pada Anne untuk mepersiapkan wanita itu jam 8 malam!" ucap Roger kepada tangan kanan nya itu.
"Baik tuan"
Roger ingin mengkahiri panggilan nya tiba-tiba ia melupakan sesuatu " Ah tunggu jack.. Paksa wanita itu menggunakan gaun pilihan ku"
Roger menekan kata 'Paksa' karena ia tahu apa yang akan terjadi. Roger tersenyum licik.Jack segera memberitahu Anne, ia juga memberikan gaun itu kepadanya untuk Bellen pakai.
Dan ya, sekarang Bellen mengamuk tidak ingin memakai gaun itu. Itu gaun pernikahan dan siapa yang ingin menikah? Dirinyaa?? What the fuck!
"GAUN APA INI HAAH?!!" Teriaknya seperti orang kerasukan.
"SETELAH MENCULIK KU DAN MENGURUNG KU DI TEMPAT TERKUTUK INI KALIAN INGIN MENIKAHKAN KU???!!!!!" dada nya turun naik melihat semua yang terjadi. Air mata nya sudah tidak tebendung lagi.
"ENYAHH LAHH KALIAN KE NERAKA!!!!" teriaknya sambil melempar kan barang-barang yang ada di dekatnya ke arah para bodyguard yang sudah menghadang di depan pintu kamar.
Sedangkan Anne kalang kabut ia bingung bagaimana cara menenangkan Bellen.
Tiba-tiba Jack datang mendekati Bellen saat ia sedang lengah dan ia menyuntikkan sesuatu ke wanita itu.
Badan Bellen tiba-tiba melemah, Jack langsung mengangkat Bellen yang seperti orang lumpuh ke kursi roda.
"Persiapkan dirinya" ucap Jack kemudian berlalu.
Bellen sekarang tidak berdaya, semua badan nya tidak bisa di gerakkan. Bellen menangis dalam diam, air mata nya terus saja mengucur dengan deras.
Flashback off

KAMU SEDANG MEMBACA
HITAM PUTIH
Romance"Seperti ingin mati tapi dipaksa hidup" - Bellen Gloretha . . . . . "Penyesalan terbesar ku adalah bertemu dirimu" - Roger Harlow Star : 2 April 2022 Finish : #hitamputih