~~~
Sebelum kesekolah biasa Anva menjemput Yanti
"Ni orang belum bangun apa gimana sih" ucap Anva kesal pasalnya melihat pintu kamar Yanti masih tertutup rapat
Anva mengambil ponselnya dan menelpon Yanti
_Drrttt drrttt_
"Ck siapa sih pagi pagi nelpon" kesal yanti tapi mengangkat telponnya
"Halo"
"Heh bangun gue depan kamar Lo" kesal Anva
"Hah? Ngapain Lo dirumah gue, wahh mau maling Lo?" Ucap Yanti
"Habis hari Jum'at kira kira hari apa?" Ucap Anva
"Mm Sabtu, lah hari ini Sabtu bukannya Minggu yah telat gue" ucap Yanti lalu langsung melempar hp nya sembarang dan lari ke kamar mandi
"Digituin dulu baru sadar" gumam Anva lalu dia turun kebawah
5menit lebih Anva menunggu Yanti yang belum turun
"Ck bisa bisa telat gue" gumam Anva
_tok tok_
*Suara sepatu Yanti menuruni tangga
"Ayo" ajak Yanti langsung
"Lama Lo" kesal Anva menatap tajam Yanti
"Nanti aja merahnya ntar telat kita"
"Gak sarapan dulu?" Tanya Anva
"Gampang dikantin"
"Yaudah ayo"
~~~
Disekolah
Saat mereka berdua sampai disana gerbang sekolah sudah ditutup
"Ck ishh udah ditutup" kesal yanti
"Lo si pake lupa hari ini hari apa"
"Ya ngapain gue hapalin hari"
"Ck seenggaknya inget hari ini sekolah" ucap Anva kesal
"Ck yaudah sekarang gimana?" Tanya Yanti
"Ya lewat belakang sekolah "
"Yaudah kalo gitu"
Dibelakang sekolah gerbang nya lumayan tinggi
"Gaada tangga nih?" Tanya Yanti
"Manjat lah"
"Dodol gue pake rok"
"Ck ribet" ucap Anva lalu berjongkok dan mengangkat tangannya
"Apaan?" Ucap Yanti *tidak peka*
"Naik bego" kesal Anva
"Ngomong dong"
"Ck cepetan pegel gue"
"Eh bentar, ntar Lo ngintip lagi, wahhh modus ya loo!" ucap Yanti
"Astagfirullah" gumam Anva
"Ck gak Yanti Gak cepetan atau gue tinggal" kesal Anva
"Eh eh yaudah, tapi awas ya Lo kalo ngintip"
"Hm" ucap Anva lalu memalingkan wajahnya
Saat Yanti sudah diatas Anva naik keatas pagar dan turun berdahulu
"Lompat" suruh Anva
"Ntar jatoh gimana?!"
"Yakalo jatoh kebawah lah" ucap Anva kesal
"Ishh serius"
"Iya gak, gue tangkep"
_Happ_
"HEH KALIAN BERDUA NGAPAIN DISANA KALIAN TELAT YA" ucap guru BK
"Mampus" gumam keduanya
"Eee anu Bu itu" gugup Yanti
"Kamu Yanti wakil OSIS harusnya mencontohkan yang baik"
"M-maaf Bu"
"Sekarang hormat ditiang bendera sampai jam istirahat pertama SANA!"
"I-iya Bu" ucap keduanya lalu berlari ke lapangan
Hampir setengah jam mereka berdiri dibawah terik matahari dengan tangan hormat ke bendera
"Gara gara Lo sih" ucap Yanti
"Lah kok gue"
"Ya elo"
"Heh yang telat bangun siapa?! Yang banyak cincong pas mau manjat pagar siapa? Lo lah kok jadi gue" kesal Anva
"Y-ya karena cewek selalu benar"
"Terserah Lo dah"
*See u next part*
KAMU SEDANG MEMBACA
Cabe Cabean
Teen Fiction✯✯✯ Ini hanya sebuah cerita fiksi yang dikarang author. Mengisahkan persahabatan dan cinta Ini kisah haluan dari aku dan dua sahabatku so maaf kalo ada kesamaan dengan cerita lain ini murni 100% haluan ✯✯✯