Happy Reading guys ❤️
Maaf ya kalau semisalnya alurnya ga nyambung, maklum yaa soalnya cerita pertama aku.
Sedihku seketika berubah menjadi senyumnya, tak kala aku mengingatmu.
___ Laviona Mahira Azain ___Viona pulang dengan senyum yang selalu mengembang di bibirnya. Ia berharap hari ini kedua orang tuanya bisa lebih baik dari kemarin.
Jauh di lubuk hatinya sebenarnya ia belum ingin pulang, tetapi mau tidak mau dirinya pasti harus pulang ke rumah bukan?
"Bismillah, semoga hari ini bunda sama ayah udah baikan" batinnya.
"Assalamu'alaikum" sapa Viona saat memasuki rumahnya.
Sepi, ya itulah keadaan rumahnya sekarang biasanya ayah dan bundanya sudah menunggunya pulang dari sekolah untuk makan siang bersama.
"Wa'alaikumussalam, eh non udah pulang" ucap bi Surti.
Viona tersenyum sambil menganggukkan kepalanya "udah bi, oh iya ayah sama bunda mana ya bik?" Tanyanya.
"Itu non kalau tuan ada di ruang kerjanya, terus nyonya ada di ruang keluarga, lagi ngerjain desain untuk cafenya, nyonya mau cafe nya jadi elegan" jelas bi Surti
"Yaudah non ganti baju terus bersih bersih habis itu makan siang ya non" lanjutnya"Emm, nasi goreng pedas aja ya bi. Tolong sekalian bawa ke kamar aja nanti" ujar Viona dan bi Surti mengangguki nya percuma juga kalau dibantah.
Sesampainya di kamar, Viona langsung bersih bersih dan langsung menjatuhkan dirinya di kasur sambil memejamkan matanya.
Tok tok tok....
Suara ketukan pintu membuat Viona harus bangkit dari tempat tidurnya dan membukakan pintu. Terlihatlah bi Surti sedang membawakan makanan yang ia inginkan tadi.
Dengan cepat Viona pun menerimanya dengan senang hati dan tidak lupa mengucapkan terimakasih, dirinya langsung menutup pintu kamarnya dan langsung memakan makanannya di sofa dekat tempat tidurnya.
Ting (notifikasi)
Viona yang mendengar notifikasi handphone nya pun bangkit dari duduknya, lalu mengambil hp dan langsung duduk kembali sambil menyantap makanannya.
Keningnya mengkerut saat melihat sebuah nomor tak dikenal mengechat dirinya.
+062831********
+62831********
Sv ya cs
Anda
Maaf siapa ya?
+62831********
jodohmu
Sv ya
Anda
jawab yang bener
atau aku blok
+62831********
eitss, jangan dong cantik,
Iya deh babang jujur
Anda
Siapa, cepetan
atau memegang beneran
mau di blok?
+62831********
Ck, ga asik Lo
Masa ga kenal
Anda
Emangnya siapa sih!
+62831********
ARVERDO SAVALAS WIJAKSARA
Anak tunggal dari mama Lia Wijaksara
Dan papa Rama Wijaksara
KAMU SEDANG MEMBACA
Senja Terakhir (ON GOING)
Ficção Adolescente"Ar, bisa temenin aku lihat senja?" ucap seorang gadis yang memakai pakaian rumah sakit. "Tapi Lo lagi sakit, nanti aja ya kalau Lo udah sembuh." Gadis tersebut menggeleng "kali ini aja, besok gak deh. Janji" FOLLOW DULU SEBELUM MEMBACA ❤️ TERIMAKAS...