Happy reading ❤️
.
.
.
.
.5 tahun berlalu...
Selama ini juga Salwa dan Aya jarang bertemu teman² mereka yang dulu dekat semasa SMA.
Sama hal nya juga dengan Salwa dan Alaska,sudah 5 tahun lama nya Salwa tidak berjumpa dengan alaska.karena Salwa pernah dengar bahwa Alaska pergi melanjutkan pendidikan nya ke Mesir.Sama hal nya juga dengan keseharian Salwa dan Aya mereka hanya bekerja di kafe saja.
Saat ini salwa ingin pergi ke gramedika.dia ingin sekali membeli novel untuk menghilangkan kebosanan nya ketika tidak ada kerjaan.
" Ketika ingin masuk Gramedia dia tidak sengaja menambrak seorang laki²
" Ehh astaghfirullah"
"Maaf maaf" ucap lelaki itu.Salwa merasa tidak asing dengan suara itu,ketika dia melihat wajah nya dia terkejut bahwa laki² itu adalah laki² yang selama ini dia kagumi.
" Alaska" ujarnya
" Salwa" ujar laki² itu jugaYa,laki² itu adalah laki² yang sudah lama mengisi hati Salwa
" Kamu Salwa kan??" Ucap Alaska
" Iya" jawab salwa dengan gugup
"Ahh akhir nya kita bertemu dari sekian lama" ujar Alaska
" A-ahh iya" jawab Salwa" Tempat tinggal kamu di mna??" Tanya Alaska
" Sekarang aku tinggal di rumah Aya" jawab nya
" Kenapa bisa??" Tanya Alaska lagi
" Gpp" jawab salwa.tidak mungkin juga dia menceritakan semua apa yang telah terjadi, kepada orang lain
"Kalau begitu,saya pamit dlu,tunggu saya besok,saya akan datang ke rumah Aya,dengan orang tua saya, assalamualaikum" ucapnya dan langsung melenggang pergi dari sana
Salwa tidak mengerti dengan apa yang telah di ucapkan Alaska kepadany
" Tunggu?? Bawa orang tua.maksud nya apa sihh" batin nyaDari pada pusing mikirin itu semua dia langsung masuk ke dalam Gramedia untuk mencari Novel yang di inginkan nya.
Sudah ada sepuluh novel yang di ambil yang menurut nya menarik,namun dia harus memilih lagi salah satu dari ke sepuluh novel itu,yng akan dia beli.
Semua sangat ingin dia beli,namun tidak mungkin jika membeli semua novel itu,
Akhir nya dia mengambil novel yang selama ini ingin sekali di beli nya.
Keluar dari situ dia membeli martabak yang berada tepat di seberang gramedia,oleh oleh untuk bunda Hafidzah dan Aya.
"Mau beli berapa neng?"tanya penjual itu kepadanya
"Satu aja pak"
"Rasa apa neng?""Coklat aja pak" ujar nya
"Oke di tunggu ya" ujar bapak itu dan diangguki oleh salwa.
Salwa duduk di salah satu kursi yang sudah di siapkan oleh pedagang tersebut.
Tidak membutuhkan waktu yang lama,akhirnya pesanan nya pun telah selesai."Ini pak" ujar nya sambil menyodorkan uang.
"Beli ya pak" ujar nya
"Iya,jual neng" ujar si penjual tersebut.
Sesampainya di rumah dia masuk dan di sambut oleh Aya dan Hafidzah.
"Udah pulang nak" ujar Hafidzah saat Salwa menyalimi tangan nya.
"Udah bund" ujar nya
"Eh ini ada martabak,bunda mau?"tawar nya yang di angguki oleh Hafidzah.
"Emang kamu dari mana sal?" Tnya Aya
"Dari Gramedia,belum buku yang kemarin aku bilang ke kamu".
Aya cuman ber oh ria dan memakan martabak yang telah di bukakan oleh Salwa.Gimana dengan alur cerita kali ini?
Sorry kalau masih ada kesalahan dalam penulisanJangan lupa votee dan komen yaa 🤗
KAMU SEDANG MEMBACA
Mencintai Dalam Diam
Randommencintai dalam diam itu seru ya ternyata, memiliki tpi tdk diketahui, mencintai tpi tdk terlalu berharap agar dicintai kembali.. memang menyakitkan, menyukai seseorang tetapi hanya bisa melihatnya tanpa bertegur sapa, tapi aku masih memiliki Tuhan...