21.

2.2K 143 10
                                    


" kebab? "

" no! "

" burger? Pizza? "

" ndamau! "

" eumm coklat lava cake? "

" tidak! "

" selamat sore adek manisnya kakam jemi, kakak bawa cookies coklat kesukaan adek. Adek mau? "

" mauuuu!!!! "

Ketiga kakaknya menghela nafasnya ketika tawaran tawaran yang ia tawarkan pada adiknya untuk makan ditolak, sedangkan jemi yang baru saja datang membawa cookies coklat yang baru fresh keluar dari oven dan dibawa kerumah sakit, diterima dengan senang hati.

Jemi yang melihat kekasihnya dan dua saudara iparnya berdiri dengan mulut mencebik menjadi terbingung.

" kalian kenapa? Gara gara aku ya? "

" enggak sayang_ "

" enggak kok kak jemi_ " , ketiganya menggeleng dan menunjuk adik mereka yang memakan cookies dengan lahap.

Jemi yang menoleh dan menatap adik kecilnya lahap memakan cookies hingga tersedak mengakibatkan jaemin terbatuk, dirinya cepat mencari air minum.

Namun diatas nakas samping bangsal tidak ada air sedikit pun, renjun berlari ke sofa mengambil tumbler berisi airnya yang masih banyak.

" pelan pelan adek_ "

Jaemin mengangguk sembari akan mengelap sisa air di dagunya, namun haechan memberhentikan adiknya dan mengambil tisu ditasnya.

Ia lap dagu yang berair karna sang adik terburu buru minum hingga tumpah ke dagu dan baju nya.

" mau ganti baju aja? Itu basah loh_ "

" emang kakak njun bawa baju adek? "

" bawa dong.. " , renjun mengulik tas ransel coklatnya untuk mengambil baju ganti adiknya.

Setelah menemukan setelan piyama yang ia bawa untuk adiknya, dia bantu pakaikan.

" pakai ininya juga ga? " , jaemin menoleh lalu mengangguk patuh. Sang kakak memakaikan baju piyama lalu bando tidur.

Haechan memotret adiknya untuk dikirim ke papa, namun jaemin memergoki kakak echinya dan memberi kepalan tinju saat difoto

Ups! Gambar ini tidak mengikuti Pedoman Konten kami. Untuk melanjutkan publikasi, hapuslah gambar ini atau unggah gambar lain.


Haechan memotret adiknya untuk dikirim ke papa, namun jaemin memergoki kakak echinya dan memberi kepalan tinju saat difoto.

" heh ngapain? Mau ninju siapa hum? "

" kakak echi_ "

Haechan terbelalak dan terkekeh, " lucu gini lo dek, jangan tinju kakak dong. "

" ish! " , dia melanjutkan memakan cookies jemi hingga tanpa sisa.

Lalu dengan 1 tarikan juga berhasil bersendawa cukup keras, membuat kakak kakaknya yang berada diruangan rawat inapnya terkejut lalu tertawa bersamanya.

_________

Jaehyun yang hampir selesai shift siangnya hari ini, berniat ke ruangan anaknya namun saat ia sudah masuk dan akan menanyai anak anak yang ada berada di dalam ruangan bungsunya ia mendapati pemandangan semua tertidur pulas, termasuk jemima yang tidur diatas bangsal bersama bungsunya dengan tetap memberi puk puk di pantat bungsunya.

" nyenyak sekali anak anak papi_ "

" sayang aku bawain ayam sam_  "

Johnny yang juga baru datang pun mulutnya dibekap sang suami, " ssts! "

Johnny melihat anak anak yang tertidur cukup pulas, juga dapat ia lihat si bungsu yang cukup nyenyak diberi puk puk oleh calon menantunya.

" kita ke kantin duluan yuk pa_ aku laper. "

" ayo sayangnya abang_ "

Mereka berdua bergandengan tangan menuju kafetaria rumah sakit, meninggalkan bayi bayi mereka yabg tertidur pulas.

__________

Malamnya winwin memberitahu bahwa jaemin besok sudah bisa pulang dsn rawat jalan dengan pantauan sang papi.

Jaemin hanya mengangguk angguk, tak tau apa yang ia akan simak. Karna uncle win berbicara banyak padanya.

" ayo! Satu suap lagi_ "

" ungg! Kenyang kakak echiii.. "

" tinggal 1 suap doang loh dek. Ayo itu juga dikunyah jangan diemut, kebiasaan ya kamu. "

" ish! " , haechan menahan tawanya lantas tetap menyuapkan satu suap terakhir makanan pada adiknya.

Adik bayi yang dulu suka mengekori dirinya sampe terjatuh itu ternyata sudah gede tapi jiwanya masih anak anak.

" minummm.... "

Jeno yang sedaritadi memperhatikan akhirnya memberi minum adiknya, tegukan tegukan tak sabaran hingga bajunya basah lagi.

" kann_ dasar si bayi. "

Jaemin merengut, bibirnya maju. Melihat papanya masuk membawa sesuatu dia langsung berdiri, hampir saja infusnya ditarik jika sang abang tak memberhentikan langkahnya.

" papaaa bawaa apaaa_ "

" uwaaaa labubu!!! "

Si bungsu exited sekali hingga kaki nya yang keseleo terasa nyut nyutan, " hiks_ "

" sini sini abang gendong, mangkanya jangan keburu lari dek. Sakit kan_ "

Jeno mengangkat enteng jaemin adeknya bak anak kecil, jaehyun memeriksa kaki bungsunya takutnya kenapa napa karna anaknya kelewat aktif sekali.

____________

" abang_ abang... "

" eung.. ? " jeno mendongak dan menaruh ponselnya dinakas dan mendekat kearah adiknya yang kini tengah memainkan boneka labubu dari papa.

" abang sayang adek seberapa besar? "

" sebesar dunia, abang gamau adek kenapa napa, abang mau adek ga ngerasain sakit lagi didada adek. Abang setiap kali lihat adek sesak rasanya ingin ambil aja sakit adek dan biar abang saja yang sakit, abang sama kakak echi dan njun sayang adek banyaaaakkkk seluas dunia. Waktu abang kecil dan dengar suara tangisan adek, adek tau_ "

" enggak abang_ "

" abang bahagiaaa sekali, dengar suara oek oek adek. Abang nangis, tapi lebih cengeng kakak echi. Abang pengen cepet cepet gendong adek, pengen cium cium adek. Adek itu lahirnya prematur kata papa, jadi belum waktunya lahir adek sudah mau lahir. Tapi kita tetep sambut adek demgan baik, sampe sekarang. Kakak njun yang dulu waktunya les gamau les karna mau main terus sama adek, waktu adek jatuh ngikutin kakak echi juga kakak echi sebenarnya nangis karna takut adek kenapa napa waktu itu cuman dia saat itu diem karna takut bikin adek ikut nangis kalau liat kakak echi nangis. Adek itu bahagianya kita, jadi adek itu jangan sedih dan takut kita ga sayang kamu lagi. "

Haechan , renjun , papa jo , dan papi yang dibalik pintu yang berencana masuk kedalam berdiam sejenak diluar.

Mendengar percakapan si sulung dan bungsu, terlihat juga sang adik atau bungsu tengah menangis ditenangkan jeno setelah mendengar ucapan dari abangnya.

Keempatnya masuk dan bergabung memeluk jaemin yang masih menangis sejadi jadinya, hingga membuat winwin dan para perawat akan memasuki ruangannya.

" kembali_ mereka sedang family time ternyata. "

" baik dok_ "

Winwin tersenyum dan menutup kebali ruang rawat inap anak sahabatnya tersebut, winwin adalah saksi bisu perjalanan jaehyun dari berkenalan dengan johnny , menikah , lalu mempunyai anak anak lucu dan baik seperti empat bocil yang ia temui.

Keluarga papa suh yang harmonis dan romantis, tidak pernah ada ingkar janji dan saling menyanyangi.


End_

BUNGSU.Tempat cerita menjadi hidup. Temukan sekarang