Bagian 8

4.8K 163 0
                                    

#Sleeping_with_the_devil
Part17.

CANGGUNG itu yang sedang aku rasakan ketika bersama dengan kakaknya Suga. Suga mengandengku saat duduk, menyandarkan kepalanya di bahuku.
"Sayang, jangan kau tatap dia seperti itu... Aku ini lebih tampan darinya!"

Aku menoleh dan melepas tangan Suga. Megambil napas panjang, dan berdiri beranjak dari sofa ke dapur.
"Sayang, mau ke mana!"
"Ke dapur, apa kau mau ikut!" kataku jutek.

Suga berdiri dan mengikutiku, tapi Mphi malah menahan tangan Suga.
"Suga berhentilah bersikap seperti itu. Kau ini seorang pangeran tapi sikapmu kekanak2kan!" cetua Mphi.
Suga menepis tangan Mphi dan beranjak dari hadapan Mphi, entah mau kemana dia tapi dia tak mengikutiku.
Clingg.
Suga menghilang, bersamaan dengan Mphi dia juga pergi. Aku ke depan lagi untuk melihat keadaan mereka berdua tapi rupanya mereka pergi.
*****
Malam ini angin begitu kencang si luar sana, masuk melewati sela jendela terbuka mendinginkan kamar milikku. Aku duduk di ranjang, entah mengapa rasanya ada yang kurang. Aku membaringkan tubuhku, memabalikan badan dengan posisi miring.
"Ahh, aku tak bisa tidur! Kau dimana...?" gumamku.

Sudah beberapa kali aku berbalik memindahkan posisi tidurku.

Tiba-tiba terdengar suara ketukan dan entah masuk dari mana Suga bisa menembus pintu. Dia berjalan ke arahku, seketika aku bangun dan beranjak dari kursiku. Entah mengapa sejak dia datang aku mulai tak kesepian, tapi ketika dia pergi aku merindukannya.
Dia berjalan ke arah ku,  aku menurunkan kakaiku dari ranjang dan berjalan menuju Suga. Tanpa ku sadari, aku memeluknya dari depan.
Tanpa respon apa-apa Suga membalas pelukannya padaku.
"Kau kenapa? Rindu padaku?" tanyanya.
Aku mengelengkan kepala, melepaskan pelukanya darinya.
Dia memegang tanganku, dan menyeretku menuju ranjang.
"Duduklah, aku mau bicara padamu sayang!"

Aku duduk di dekatnya, dia menpuk ranjang.
"Tidurlah, besok kau sekolah!"

Aku menurutinya, entah mengapa rasanya nyaman.
"Baiklah, aku tidur!"
Aku naik keranjang dan meraih

Sleeping with the devilsTempat cerita menjadi hidup. Temukan sekarang