Tahukah kalian dengan istilah Bad Girl?
Apa yang kalian pikirkan tentang istilah itu?
Mengapa bisa terjadi dengan istilah itu?Mungkin kebanyakan orang akan berfikiran bahwa Bad Girl yaitu gadis yang nakal, tidak sopan, keji, bahkan sifat tercela yang lainnya.
Dan mengapa istilah itu bisa terjadi?
Dan akan banyak pula yang menjawab bahwa istilah itu terjadi karena kurangnya perhatian dan kasih sayang dari kedua orang tuanya maupun karena lingkungan sekitarnya.Dan itulah yang terjadi pada kehidupan Irene kini.
Dulu Irene adalah seorang gadis yang pendiam, sopan, dan patuh kepada kedua orang tuanya. Tapi tidak untuk sekarang, karena kurangnya kasih sayang dan lingkungan sekitarnya lah yang membuat Irene 180° berbeda.Kini tak ada lagi Irene si Good Girl melainkan Irene si Bad Girl.
Dan bagaimana pula ceritanya bila seorang Bad Girl dijodohkan dengan seorang Good Boy.
"Irene! Eomma akan menjodohkan mu dengan seseorang yang mampu menemanimu hingga kelak nanti"
"YAK! KENAPA KAU SELALU MENGATUR-ATUR HIDUPKU?!"
"Karena Eomma menyayangimu, dan ini demi kebaikanmu juga, Irene! Tidak ada penolakan!"
"YAK! YAK! KAU! Selalu saja memaksaku!"
To Be Continued...
Annyeong yeorebun!🤗🤗
Ini FF pertama ku di Wattpad. Semoga kalian suka sama ceritanya yahh😊😊.
Jangan lupa Vomment, Nee?😊😊.
Sarangheo 💜💜💜.
KAMU SEDANG MEMBACA
BAD×GOOD [VRENE]
Teen FictionSeorang Bad Girl yang sengaja dipertemukan dengan seorang Good Boy karena dijodohkan. Akankah mereka bersama atau sebaliknya? Wilayahnya 'Bangtanvelvet' lebih tepatnya 'VRENE' sihh. VRENE shipper baca yahh, siapa tau kepincut😅😅 Start: 24 February...