— DIVO —#RADIT VIO
Mama radit cukup lama berada di rumah sepasang suami istri itu,kini vio dan mama menantunya tengah memasak makan malam diselingi dengan canda dan tawa mereka. Sedangkan radit? Ia masih tetap setia di kamarnya dengan alasan masih pusing,padahal untuk menghindari pertanyaan kapan kasih mama cucu?
"Ma,mama pulang apa nginep disini?" Tanya vio
"Mama pulang aja deh kayanya" jawab sang mama tanpa mengalihkan pandangannya dari wajan di depannya itu
"Mama serius mau pulang? Ini kan udah malem ma,mama nginep aja disini yaa"
"Gausah lah,nanti mama ganggu waktu me time kalian berdua lagi" kekeh mama
"Lagian papa juga mau ke sini ko,sekalian makan bareng disini sama vina juga di ajak"
"Oooh gitu,Papa dari kantor atau memang ga kerja ma?"
"Papa lagi ambil liburnya,pusing katanya kerja terus,lagian tuh suami kamu disuruh bantu papa malah sabodoamat"
"Haha iya ma,kemarin radit juga minta persetujuan dari aku ma,kataku ya ambil aja dan dia nurut"
"Ga salah lagi deh mama pilih mantu,kamu itu bawa pengaruh perubahan besar tau Buat radit" kekeh mama
"Hehe mama bisa aja"
"Yaudah kamu panggil radit dulu gih,biar kita makan bareng sama sama,palingan papa 5 menit lagi sampe"
"Oke siap" sahut vio seraya meninggalkan mama yang berada di dapur menuju kamar
••••••
Vio memasuki kamarnya dengan kening berkerut,ko gelap? Kemana manusia menyebalkan itu? Vio melangkahkan kaki nya mencari sosok anak dari mama menantunya di bawah sana tapi ia tak menemukannya.
Jujur vio sangat ketakutan bila berada di posisi ini,ia memang pecinta film horor tapi ia tak suka suasana horor.
"Radit?" Panggil vio tak ada jawaban,ia masih berusaha mencari saklar lampu
"Radit! Sumpah lo gausah becanda deh! Gue takut ni" lagi lagi tak ada jawaban dari sang pemilik nama.
Vio sudah memasuki di tengah tengah kamar tapi lampu masih mati,ia kesusahan mencari saklar lampu,lebih baik ia kembali lagi kebawah dari pada terjadi hal yang tidak tidak,baru saja vio akan melangkah tiba tiba
Brakk
Pintu kamar tertutup dengan sendirinya,vio terkejut bukan main,ia terus merapalkan doa doa di dalam hatinya dan meminta perlindungan dari yang maha kuasa untuk dijauhkan dari setan.
"DAAARRRR!!!!!" Ucap manusia tak bersalah yang membuat orang itu hampir kehilangan detak jantungnya
"AAAAAAA!!!!!!!!!! RADIT BANGSAT ANJINGGG!!!!!" Teriak vio,sedangkan yang nama nya dimaki? Ia tertawa terbahak bahak sambil memegangi perutnya yang sakit ,sesekali menyeka air matanya yang keluar dari ujung mata
"HAHAHAHAHAHAHAHA"
"Heh! Kutil onta! Tau ga lo?! Gue hampir mati mengenaskan gara gara tingkah laku lo anjing!"
"Muka lo aduuh hahahahaha muka lo vioo"
"Muka lo muka lo! Muka gue cantik,orang jelek ma emang gitu sirik wae"
"Hahahahaha adduuuuuh!!! Perut gue sakit hahahahaha"
Vio menghentak hentakkan kakinya kesal,pasalnya sedari tadi ia ditertawakan oleh suami laknatnya itu"DASAR SUAMI LAKNAT! Kalo gue mati gimana coba?! Otaknya kopong sih makannya gitu!" Vio mengucapkan itu seraya meninggalkan kamar,tapi sayang tangan kekar milik radit menarik vio hingga terjatuh di dalam dekapannya.
![](https://img.wattpad.com/cover/221257557-288-k437977.jpg)
KAMU SEDANG MEMBACA
My Husband Is A PlayBoy (TAMAT)
RomansaHARAP FOLLOW DULU SEBELUM MEMBACA. Raditya anugrah siswa the most wanted,dia seorang lelaki yang bad boy,Suka bolos,menggilai para wanita yang menjadikannya seorang PlayBoy cap kakap. Tapi jangan salah! Dia seorang pria yang pintar dan TAMPAN wanita...