00
Mengapa Lacrimosa?
Lacrimosa (Requiem) merupakan karya besar dari komposer ternama Wolfgang Amadeus Mozart. Sebelum meninggal, Mozart sedang mengerjakan pesanan Pangeran Franz Von Welsegg untuk dibuatkan Requiem (Misa untuk Mati) untuk mengenang kematian istrinya. Hanya saja Mozart tidak bisa menyelesaikannya sebelum kematiannya, dan dilanjutkan oleh muridnya Franz Xever Sussmayr, menurut sejarah (yang tertulis dan tersebar) Mozart tidak mampu menyanyikan bagian Lacrimosa. Dalam bahasa latin Lacrimosa memiliki arti 'menangis', menurut musikolog terkenal Franz Beyer musiknya begitu kelam.
Sama seperti cerita ini, Pengeran Reagan (Renjun) memiliki sebuah kutukan dari ia lahir, bahwa nyanyiannya dapat menimbulkan kematian yang disebut Lacrimosa. Kutukan ini akan berlaku kepada seseorang yang secara langsung menyaksikan Pangeran Reagan menyanyi. Jika tidak disaksikan secara langsung, kutukan ini tidak berlaku. Maka dari itu Pengeran Reagan disembunyikan oleh Raja Chandresh (Chanyeol).
Jadi seperti itu asal mengapa sampai saat ini Lacrimosa, dianggap sebagai lagu pengantar kematiannya. Lagunya sangat sedih, kelam, dan menyayat hati.
Aku harap respon dari cerita ini bagus, mohon dukungannya dengan memberikan vote dan komentar :)
Visualisasi tokoh dalam cerita ini
Renjun as Prince Elias Reagan Xean
(Ini editan ku sendiri maaf kalau jelek hehe)Jaemin as Louis Wisteria
(Pengawal Pengeran Reagan)Jeno as Zeno Wisteria
(Panglima Perang Kerajaan Biru)Chanyeol as Raja Gyanav Chandresh
Wendy as Ratu Wendy Kelloran
Darcella si Penyihir Hitam
Princess Lylian Rieka
Perlu di ingat
Untuk karakter, setting tempat dan waktu murni semuanya fiksi, tidak ada hubungannya dengan kehidupan pribadi idol/artis. Idol hanya bentuk visualisasi tokoh, tidak lebih. Jadi mohon bijak dalam membaca, bedakan dunia fiksi dan dunia nyata.
Terimakasih.
KAMU SEDANG MEMBACA
LACRIMOSA | HUANG RENJUN✓
Fantasy[SILAKAN FOLLOW DAN JANGAN LUPA DI VOTE, SEBAGAI BENTUK DUKUNGAN] [LENGKAP] "Putra Mahkota Kerajaan yang sengaja disembunyikan oleh Raja akibat kutukan yang ia miliki sejak lahir. Karena jika dia bernyanyi di hadapan orang lain, maka nyanyiannya dap...