"haiii" ucap Dongi ketika baru saja memasuki pekarangan rumah Kako dan melihat Kako sedang asik membaca novelnya
"DONGIIII"
Kako menoleh kemudian tersenyum kecil "pagi banget kamu kesininya"
"Gak boleh?" Tanyanya "aku pulang lagi deh" canda Dongi sambil membalikkan badannya.
Tangan Kako refleks menarik Kaos yang Dongi kenakan sambil tertawa renyah.
"Hahaha iya iya gak jadi pulang deh" ucap Dongi di iringi dengan senyumnya
"Udah sarapan?"
Kako mengangguk pelan "udah"
"Good" ucap Dongi sambil meletakkan tangannya pada kepala Kako dan mengusapnya dengan sangat lembut
"Gak mual lagi kan?" Tanya Dongi dengan sangat lembut
Kalo menggelengkan kepalanya
"Kamu darimana dong?"
"Gak dari mana-mana. Berangkat dari rumah. Kenapa?"
"Kamu udah sarapan?" Tanya Kako dengan penuh semangat
Dongi menganggukkan kepalanya
"Dong,ka Revan mau pulang loh"
"Ohiya?"
Kako mengangguk dengan cepat.
"Pantesan kok kamu kayanya bahagia banget hari ini"
"Lama banget gak ketemu ka Revan"
"kapan sampainya?"
Kako melihat jam dinding yang ada di ruang tamu rumahnya "harusnya sih udah sampe airport. Paling sejam lagi sampai sini"
Melihat Kako yang sangat ceria,membuat Dongi lega. Perlahan Kako kembali. Jiwanya mulai pulih kembali.
"Gak di jemput di airport?"
"Kata bang Revan gak usah"
"Ohiya! Mau jalan-jalan kita dong,kamu ikut yuk" ajak seorang wanita yang baru saja keluar dari dalam rumahnya
"Tan.." sapa Dongi sambil meraih tangan ibunya Kako
"Ikut ya dong?" Tanyanya lagi
"Kapan Tan?"
"Lusa lah kira-kira"
"Aduh,kayanya gak bisa Tan" jawaban Dongi tentu membuat Kako yang ada disampingnya sedikit kecewa
"Kenapa dong?"
"Mama ulang tahun ko,mas Jinan ngajakin ke Bali"
Mendengar jawaban Dongi,Kako langsung menepuk keningnya "aku kok bisa lupa ulang tahun mama kamu ya"
Dongi tersenyum kecil "gapapa ko,kan belum lewat juga"
"Jadi lusa Dongi ke Bali?"
"Iya tan,kalian ke?" Tanya Dongi ke arah Kako
"Belum tau,nanti nunggu ka Revan dulu"
Dongi ber-oh-ria sambil kemudian mengambil sesuatu didalam paperbag yang sejak tadi ia pegang
"Loh? Apa ini" tanya Kalo saat tiba-tiba Dongi mengeluarkan kotak itu dari paperbagnya dan meletakkannya di meja
"Buat kamu. Buka aja"
Kalo meraihnya sambil melihat isi kotak tersebut.
KAMU SEDANG MEMBACA
Agatha & Avlata
RomanceLanjutan dari book 'Sweet Love'. Masih soal 7 persepupuan ini menjalani hari-harinya bersama pasangannya. Agatha : Jinan - Bobby - Dongi - June dan Avlata : Yoyo - Hanbin - Chanu akan mengisi keseharian mereka dengan cara yang berbeda dari book se...