Saat mereka tengah sibuk dengan obrolan obrolan mereka, rey hanya diam dan menatap ponsel nya terus menerus , mungkin bosan atau bagaimana hanya dia yg merasakanya
Cewe cewe yg ada di depan nya dari tadi hanya membahas tentang apa yg sedang trend saat ini mulai dari fashion kosmetik hingga makanan ,
Ikha yg memang orangnya yg super duper hiperaktiv risih melihat rey yg dari tadi diam dan tidak mau bergabung dengan pembicaraan mereka ,.
"Rey lo gak papa?" Tanya ikha
Rey hanya menggeleng dan sedikit senyum
"Terus kenapa dari tadi diam aja? Udah kayak habis dapat nilai rata rata pas uts aja lo" tanya ihka lagi
"Gak papa" jawab rey singkat yg membuat shania geram
"Lo kenapa si? " Tanya shania geram !
"Kenapa apa?" Tanya rey balik
"Kenapa diam aja?? Lo ngak suka ngumpul bareng kita atau gimana??" Ucap shania dengan muka seperti menindas
Saat shania berbicara rey terlihat hanya menatap shania dengan tatapan fokus nya entah apa yg sedang dia amati
"Duhhh jangan di tatap gitu dong.. gw bisa meleleh nihh" batin shania saat tidak mendapat jawaban dari rey dan hanya mendapat sebuah tatapan
"Oyy gw tany.... " Ucapan shania terputus saat rey yg di ajak bicara langsung berdiri dan berjalan menuju arah belakan shania
Mereka semua langsung melihat rey yg berjalan dan seperti ingin menemui seseorang
Benar juga rey berjalan ke satu wanita yg sedang berdiri membelakangi rey dan sedang menunduk memegang ponselnya
Terlihat rey menyentuh pundak cewe itu. Cewe itu terlihat memiliki rambut panjang terurai wajah oriental yg sangat melekat dan tentu saja cantik!
Seketika cewe itu mendongkak kaget karena ada yg menyentuh bahunya , dia pun langsung melihat ke arah belakan dan memastikan siapa itu
"REY!!!!!!" Teriak cewe itu dan langsung memeluk rey erat dan sedikit melompat lompat kecil
Rey yg menerima perlakuan itu tersenyum lebar dan membalas pelukan cewe itu
Sedangkan di tempat lain di mana shania angel ikha saktia dan sinka berada , mereka juga kaget dengan apa yg mereka lihat ,,. Masing masing mempunyai pemikiran sendiri
"Itu pacarnya yaa" pikir ikha
"Itu siapa yaa!??" Pikir saktia
"Dia pelukan sama siapa tuh!! Kok gw risih si liat nya " pikir sinka
"Itu.... Kok kyk perna lihat yaa tapi siapa!!! " Pikir angel
"Jadi dia udah punya pacar ya!,, Kirain masi sendiri... hufffttt" pikir shania
.
"Udah udah gw sesek" ucap rey sambil melepaskan pelukan nya
"Lo kok ngak bilang bilang udah balik di indonesia, dari kapan lo udah di sini?" Tanya cewe itu dengan wajah introgasinya
Jadi cewe itu namanya tasya,.
Sahabat rey, mereka bersahabat dari kecil hingga sekarang, memang si rey jarang bisa sama sama dengan dia tapi rey tidak pernah putus komunikasi dengan dia , bukan cuma tasya, tapi ada juga vino boby dan kevin, mereka berlima sudah berteman baik atau lebih tepatnya bersahabat ,"4 hari yg lalu gw udah balik " jawab rey
"Whattt demi apa!!!!!! Lo kok ngak kasi tau kita sii kalo lo udah balik !!!" Gemes tasya karena rey

KAMU SEDANG MEMBACA
DI ANTARA
RomanceIni bercerita tentang seorang laki laki dingin dan cuek yang sulit untuk merasakan cinta, Di mana dia punya pengalaman buruk soal perasaan, tapi dia belum pernah pacaran sebelumnya !!! Seperti apa itu? Tetapi seorang perempuan yg super bawel memas...