ROBEK

14 2 0
                                    

Dia,
Makin rudum jiwanya,
Teresak sakit lukanya,.

Bayangan,
Noktah yang tak pernah ada ruangnya,
Kabus selubung benak,
Akal selirak ragam rupa,

Runtun,
Hati sang raja,
Rintih tak kesudahan,
Minta pergi,
Tapi--
Jadi ulangan..

Awan99_biru

kisah dia, aku, kauWhere stories live. Discover now