Review : Gakuen Babysitters

1.1K 105 23
                                    

Genre : Comedy, School, Shoujo, Slice of Life

Eps : 12 (23mnt/eps)

Status : finished airing (winter 2018)

Rating usia : Segala usia bisa!

Rating usia : Segala usia bisa!

Ups! Gambar ini tidak mengikuti Pedoman Konten kami. Untuk melanjutkan publikasi, hapuslah gambar ini atau unggah gambar lain.

Sinopsis :

Ryuuichi dan adiknya yang masih balita Kotaro kehilanhan kedua orang tua mereka karena sebuah kecelakaan pesawat :(. Saat mereka sebatangkara, seorang nenek mengadopsi mereka. Nenek itu ternyata seorang kepala sekolah, yang membutuhkan babysitters untuk merawat anak-anak para guru. Dan karena Ryuu udah terbiasa urusin baby, tiap jam istiahat dia pun jadi babysitters di sekolahnya 😂

Review :

Akhirnya setelah sekian lama stres sendiri mikir sekolah, mizu kambek gengs! Pada inget gak sama aku yang jarang ngepost ini? :"(

Lagi-lagi mizu muncul bawa anime shoujo, tapi kali ini shoujonya beda. Gak ada romance-romance klisenya, tapi tetep bisa bikin doki-doki. Cerita Gakuen Babysitters itu ringan banget, jadi cocok buat selingan dan pelepas stres.

 Cerita Gakuen Babysitters itu ringan banget, jadi cocok buat selingan dan pelepas stres

Ups! Gambar ini tidak mengikuti Pedoman Konten kami. Untuk melanjutkan publikasi, hapuslah gambar ini atau unggah gambar lain.

Belum lagi disini banyak malaikat-malaikat kecil yang akan mensucikan mata kalian :"). Mizu gak pedo, masih suka ikemen, tapi pas liat shota-shota kiyuuut mizu ga tahan, gemes banget pokoknya. Yang punya riwayat anemia harap hati-hati *nosebleeds*.

Kalau kalian cari ikemen juga ada kok, banyak malah. Dan interaksi mereka sama bayi itu bener-bener menyejukkan hati. Mizu sih paling sukaa kalau udah lihat kakak beradik Hayato dan Taka. Yang kecil nakal yang besar galak 😂.

Disamping lucu, plot anime ini juga bagus banget

Ups! Gambar ini tidak mengikuti Pedoman Konten kami. Untuk melanjutkan publikasi, hapuslah gambar ini atau unggah gambar lain.

Disamping lucu, plot anime ini juga bagus banget. Bisa ngeluarin aura imut dari para bayi-bayi, kadang ada bagian baper juga.

 Bisa ngeluarin aura imut dari para bayi-bayi, kadang ada bagian baper juga

Ups! Gambar ini tidak mengikuti Pedoman Konten kami. Untuk melanjutkan publikasi, hapuslah gambar ini atau unggah gambar lain.

Pokoknya wajib nonton, aku maksa 😡

Cewek-cewek udah pasti suka sih, kalau cowok mizu gak tau 😂. Tapi min Hika aja juga nonton kok anime ini, kata dia unsur komedinya lumayan. Jadi menurutku cocok-cocok aja buat anak cowok yang lagi nyari anime lucu, banyak cewek cantiknya kok disini. Mulai dari dua loli, siswi SMA, sampai para mama muda.

Mizu aja sampai ketagihan baca manganya. Walaupun hitam putih, tapi malah lebih kiyuut.

 Walaupun hitam putih, tapi malah lebih kiyuut

Ups! Gambar ini tidak mengikuti Pedoman Konten kami. Untuk melanjutkan publikasi, hapuslah gambar ini atau unggah gambar lain.


Sini neechan peluk sini sayang 😭❤

Oiya, yang nyanyiin ending anime ini (liat mulmed) juga seiyuu di Gakuen Babysitters loh, gans kan? 😆

~Mizu

Anime Lovers ZoneTempat cerita menjadi hidup. Temukan sekarang