Orang mukmin yang paling sempurna imannya adalah yang paling baik akhlaknya. Dan sebaik-sebaik kamu adalah orang yang paling baik kepada istrinya.
H.R Abu Hurairah
Zulfan dan Zahra sudah sampai di hotel, sesampai dihotel mereka langsung membersihkan diri masing-masing. Setelah selesai, mereka pun makan malam bersama.
"Sini mas, biar Zahra yang ngambilin makanannya." Ucap Zahra sambil mengambil piring.
Zulfan pun mengangguk dan memberikan piringnya.
Setelah Zahra mengambil makanan untuk suaminya, kini gilirannya untuk mengambil untuk dirinya.
Mereka pun berdoa dan memulai makan.
Setelah selesai makan, Zahra merapikan sisa-sisa piring, sedangkan Zulfan berkemas untuk pergi ke masjid untuk sholat isya berjamaah.
"Yank, mas pergi dulu ke masjid yaa, kamu jaga diri baik-baik dan kunci pintunya." Ucap Zulfan.
"Iya mas, hati-hati yaa." Jawab Zahra.
"Iyaa, mas berangkat dulu yaa. Assalamualaikum." Ucap Zulfan mencium kening Zahra lalu menyalaminya.
"Waalaikumsalam." Jawab Zahra.
Setelah Zulfan selesai sholat berjamaah, dia langsung segera kembali ke hotel.
Tok..tok..tok..
"Yank, assalamualaikum?" Ucap Zulfan.
Tidak ada sahutan dari dalam, akhirnya adnan pun meminta kunci cadangan kepada resepsionis. Saat Zulfan membuka kuncinya, dia melihat permaisurinya yang sangat tertidur pulas. Dia jadi sangat bersalah karna terlalu lama mengajak istrinya untuk berjalan.
Zulfan pun ikut berbaring disamping istrinya.
"Selamat malam sayang, semoga mimpi indah." Ucap Zulfan sambil mencium kening Zahra.
Zulfan pun menyusul Zahra di bawah alam sadarnya..
Matahari pun terbit dari timur. Sinarnya yang terlalu terang pun menembus gorden kamar Zulfan dan Zahra. Sehingga pasangan muda itu pun terbangun. setelah sholat subuh, mereka pun tertidur hingga pukul 7 pagi.
Zulfan pun bangun dari ranjangnya untuk mandi, sedangkan Zahra masih berkeliat di bawah selimut. Zulfan keluar dari kamar mandi, dia melihat istrinya yang masih tertidur, Zulfan pun membangunkannya.
"Sayang, bangun udah pagi, kita sarapan yuk." Ucap Zulfan mengelus lembut kepala Zahra.
Zahra pun menggeliat dan terbangun.
"Eeh mas Zulfan, udah pagi ya?" Ucap Zahra yang setengah sadar.
"Iya sayang, ini udah pagi. Kamu mandi terus kita sarapan yaa." Jawab Zulfan.
"Iyaa mas." Ucap Zahra berjalan menuju kamar mandi.
Setelah selesai mandi, Zahra menghampiri suaminya yang sedang berkutat dengan laptopnya.
"Mas, kita makan dulu yuk." Ucap Zahra.
"Iya sayang, ayok." Jawab Zulfan.
KAMU SEDANG MEMBACA
Cinta Menuju Surga |||ON PROCESS
Teen FictionWARNING!! Hati-hati baper😍 Yuk mampir baca dan voment😊 Muhammad Zulfan Latif Ar Rahman mengagumi seorang gadis cantik dan baik hati kepada semua orang, dia adalah Fatimah Azzahra Asshidiq. Sejak pertama kali bertemu gadis itu, ia mengagumi semua...