Part 17

1.2K 95 14
                                    

Hari minggu yang cerah, meskipun kepala nya masih sakit akibat alkohol semalam, tiffany berusaha bangun dari tidur nya dan mengikat rambut nya seperti ekor kuda.. tiffany berjalan menuruni tangga menuju dapur, mengeluarkan beberapa bahan yang di butuhkan nya, roti, sayuran, tuna mayo kaleng, tomat dan juga timun.. tiffany membuat sandwich pagi ini, ya sejujur nya hanya ini saja yang tiffany bisa tapi hari ini dia akan mencoba membuat sesuatu yang berbeda.. kesukaan dari seseorang yang membuat hatinya sedikit hancur kemarin karena pria itu lebih memilih menari dengan para wanita sexy daripada dirinya! Tapi tiffany berusaha memaklumi pria itu karena dia masih kesal dengan tiffany yang menolak untuk pergi bersama nya.. Mengingat kejadian semalam di club, bagaimana taeyeon terus menolak nya dan menjauhi nya sampai akhirnya seorang pria asing mencoba menyentuh tiffany, taeyeon menarik tangan tiffany untuk duduk bersama sooyoung yang sedang menikmati minuman alkohol nya. Tidak butuh lama untuk seorang kim taeyeon tidak sadarkan diri karena setelah meneguk gelas ke lima nya malam itu, taeyeon langsung tertidur di bahu tiffany yang duduk di samping nya.. alhasil, mereka pun memilih untuk mengakhiri malam mereka itu dengan pulang ke apartment mereka. Untung nya yul yang masih sadar meskipun juga banyak minum bisa membantu taeyeon masuk ke dalam mobil milik taeyeon, sedangkan hyoyeon? Pria itu sudah tidak bisa mereka temukan lagi di club tersebut, sepertinya dia sudah pergi duluan bersama dengan seorang 'mangsa' nya. Mobil yul dan tiffany mereka tinggal di club tersebut dan akan menyuruh staff mereka untuk mengambil mobil mereka besok karena yul tidak mempercayai salah satu dari ketiga orang yang masih sedikit sadar itu mengendarai mobil milik taeyeon itu. Tentu saja alasan pertama adalah keselamatan, tapi yang kedua juga penting, dia tidak ingin di diami taeyeon selama tiga hari tiga malam jika sampai 'istri' nya ini terluka lagi seperti dulu saat yul memaksa mengendarai mobil Porsche 911 silver milik taeyeon dalam keadaan mabuk dan membuat nya menabrak sebuah taxi. Untung saja tidak ada yang terluka saat itu, membuat yul hanya harus membayar kerugian yang di alami si supir taxi dan juga memperbaiki mobil taeyeon sambil terus 'meneror' bengkel mobil tersebut agar menyelesaikan nya dengan cepat!

Tiffany meletakkan iphone nya di depan nya dan menonton youtube bagaimana membuat telur dadar. Tiffany mengikuti semua petunjuk yang ada di layar ponsel nya, tapi sepertinya punya tiffany tidak begitu berhasil karena bentuk nya yang tidak sempurna..
Tiffany terus mencoba hingga 7x dan beruntung bentuk yang ketujuh ini jauh lebih baik daripada yang sebelum-sebelum nya, membuat tiffany tersenyum dengan hasilnya kali ini dan menempatkan telur dadar itu di piring yang sudah berisi sandwich yang di sebelum nya..

"OMO!! Fany-ah, kau masak??" Tanya sunny kaget melihat tiffany yang memakai celemek hitam sedang memegang teflon dan juga spatula, meletakkan kedua benda itu di tempat cuci piring..

"Oh.. good morning sunny.. dae.. aku mencoba untuk masak" ucap tiffany melepaskan celemek nya

"Dan masak sangat merepotkan.. lihatlah tangan ku terkena minyak" tambah tiffany yang mempoutkan bibir nya dan memperlihatkan jari nya yang sama sekali tidak terlihat ada bekas luka apapun, ahh si ratu drama tiffany sedang mulai lagi, pikir sunny..

"Tidak ada apa-apa dengan tangan mu, putri miyeong.." ucap sunny menggelengkan kepala nya dan berjalan melewati tiffany, membuka kulkas dan mengeluarkan sekotak jus apel sebelum menuangkan nya ke gelas..

"Oh aku lupa kau kan tidak peka ya soonkyu" ejek tiffany dengan smirk di wajah nya yang membuat sunny menatap nya tidak percaya. Apa manusia di hadapan nya ini tidak pernah berkaca?

"Apa semua cermin mu pecah miyeong-ah?"

"Anni.. kau tau aku kaya dan bisa membeli banyak cermin kapan pun aku mau, jadi aku tidak mungkin kehabisan cermin.. wae soonkyu-ah?"

"Sombhong! Ingatlah yang kaya bukan cuma kau seorang, aku juga. Apa kau lupa SNSD favorite mu itu berada di bawah naungan ku? Aku bahkan bisa membubarkan mereka jika aku mau. Apa kau bisa melakukan nya dengan uang mu?" Ucap sunny yang menatap tiffany dengan smirk nya

Best Friend or LoverTempat cerita menjadi hidup. Temukan sekarang